Markus 12: 28-34->Hukum yang Terutama (Hukum Kasih).
Markus 12->Tabut Perjanjian.
Dibagi menjadi 2 :
- Tutup ->Pribadi Allah TriTunggal
- Petinya ->Manusia berdosa yang disalut dengan kasih Allah (kayu disalut emas)
Langkah - langkah manusia berdosa disalut dengan kasih Allah:
- Amsal 10: 12->Kasih Allah menutupi segala pelanggaran kita. 1 Yohanes 4: 10
Allah mengutus Yesus kedunia dan mati di salib untuk menutupi dosa-dosa kita.
Prosesnya (dari pihak kita):
' mengaku dosa pada Tuhan dan sesama' Amsal 28: 13->Darah Yesus menutupi segala dosa kita dan membenarkan kita. Mazmur 5:13
ORANG BENAR = Diberkati dan dilindungi oleh Tuhan.
- 1 Korintus 8: 1->Kasih Allah membangun.
Kisah Rasul 20: 32-33, Efesus 5: 25-27
MEMBANGUN = MENYUCIKAN kita lewat air dan Firman.
air ->baptisan air
Firman ->air hujan Pengajaran (Firman Pengajaran) Ulangan 32: 2
Sekarang masih embun, jadi belum begitu kelihatan. Tapi sebentar lagi akan jadi HUJAN.
Kita disucikan sampai tidak bercela (sempurna).
tidak bercela = TIDAK ADA DUSTA Wahyu 14: 5
- Kolose 3: 14->Kasih mempersatukan dan menyempurnakan.
'MEMPERSATUKAN': - mempersatukan kita dengan sesama sampai masuk kesatuan Tubuh Kristus (saling mengasihi satu dengan yang lain sampai bisa mengasihi musuh).
- mempersatukan kita dengan Tuhan (tubuh dengan kepala) sampai tidak bisa terpisah. Roma 8: 35-37
KASIH TUHAN = memberi daya tahan kepada kita dalam segala kesulitan, kesesakan bahkan penindasan dan memberi kemenangan kepada kita (berhasil bersama Tuhan)
'MENYEMPURNAKAN'
Lewat membaharui kita (Zefanya 3: 17) kita diubahkan mulai dari hati yaitu : dari hati yang KERAS menjadi hati yang TAAT. Yehezkiel 11: 19-20
TAAT = pikiran dan perasaan Yesus.
JADI: Kalau kita taat berarti kita diubah sama seperti Yesus.
Tuhan memberkati!