Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Raya Surabaya

... apapun termasuk oleh setan sekalipun. Alkitab dibuka dengan nikah jasmani--antara Adam dan Hawa kitab Kejadian . Nikah jasmani adalah pintu masuk kita ke dalam dunia. Alkitab ditutup dengan nikah rohani--perjamuan kawin Anak Domba. Ini adalah pintu keluar kita dari dunia untuk masuk bertemu Yesus di awan-awan yang permai kemudian masuk kerajaan Seribu Tahun Damai Firdaus yang akan datang dan Yerusalem baru selamanya. Karena itu nikah jasmani harus dijaga dalam kebenaran--sesuai dengan firman pengajaran yang benar-- kesucian--jangan terjadi kejatuhan dalam dosa-- dan kesatuan sampai mencapai perjamuan kawin Anak Domba. Kalau sudah benar dan suci pasti menjadi satu. Jangan ada kawin campur atau kawin cerai ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... mereka sedang menderita kesakitan datanglah dua orang anak Yakub yaitu Simeon dan Lewi kakak-kakak Dina setelah masing-masing mengambil pedangnya menyerang kota itu dengan tidak takut-takut serta membunuh setiap laki-laki. . Juga Hemor dan Sikhem anaknya dibunuh mereka dengan mata pedang dan mereka mengambil Dina dari rumah Sikhem lalu pergi. Di perjanjian lama Simeon dan Lewi juga tidak praktik firman sehingga tidak mengalami penyucian oleh pedang firman. Dan saat menghadapi kegoncangan--adiknya diperkosa-- mereka memotong leher Sikhem dah Hemor. Bagi kita sekarang kalau hanya mendengar firman pengajaran yang benar tetapi tidak praktik kita akan memotong telinga dan leher orang lain. Artinya Emosi meledak-ledak sehingga membenci ...

Ibadah Raya Surabaya

... tentang yang baik dan yang jahat maka sekarang jangan sampai ia mengulurkan tangannya dan mengambil pula dari buah pohon kehidupan itu dan memakannya sehingga ia hidup untuk selama-lamanya. . Lalu TUHAN Allah mengusir dia dari taman Eden supaya ia mengusahakan tanah dari mana ia diambil. . Ia menghalau manusia itu dan di sebelah timur taman Eden ditempatkan-Nyala beberapa kerub dengan pedang yang bernyala-nyala dan menyambar-nyambar untuk menjaga jalan ke pohon kehidupan. Setelah manusia diusir ke dalam dunia jalan atau pintu menuju ke pohon kehidupan ditutup oleh Tuhan dan dijaga dengan kerub yang membawa pedang menyambar-nyambar--pedang penghukuman. Artinya Kalau mau masuk makan buah ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... mati. Jangan dimakan sebab membawa kematian. Roma - Sebab tidak seorang pun yang dapat dibenarkan di hadapan Allah oleh karena melakukan hukum Taurat karena justru oleh hukum Taurat orang mengenal dosa. Tetapi sekarang tanpa hukum Taurat kebenaran Allah telah dinyatakan seperti yang disaksikan dalam Kitab Taurat dan Kitab-kitab para nabi yaitu kebenaran Allah karena iman dalam Yesus Kristus bagi semua orang yang percaya. Sebab tidak ada perbedaan. Karena semua orang telah berbuat dosa dan telah kehilangan kemuliaan Allah dan oleh kasih karunia telah dibenarkan dengan cuma-cuma karena penebusan dalam Kristus Yesus. Yakobus - Sebab barangsiapa menuruti seluruh hukum itu tetapi ...

Ibadah Raya Surabaya

... menjelajah dari utara ke timur untuk mencari firman TUHAN tetapi tidak mendapatnya. Kalau masih ada firman akan bisa bangkit lagi. Karena itu gunakan setiap kesempatan dari Tuhan untuk bisa beribadah melayani sebelum firman tidak ada lagi. Waktu itu orang-orang akan tersentak mau bayar pesawat mau ke sana ke mari untuk mendengarkan firman sudah tidak bisa lagi sudah terlambat. Sebab itu saya sebagai gembala bertekad untuk menggunakan berkat Tuhan terutama untuk memberitakan firman ke sana ke mari. Tetapi saya tidak melupakan penggembalaan. Jika Tuhan masih memberikan kesempatan untuk memberitakan firman saya akan memberitakan firman sekalipun dicela. Saudara juga mendukung untuk ikut serta dana ...

Ibadah Raya Surabaya

... Gihon. Sungai Tigris. Sungai Efrat. Empat sungai ini mengaliri tempat-tempat di daerah Timur Tengah yang kering--tandus--dengan padang pasir yang sangat luas dan yang istimewa adalah tempat peperangan yang dahsyat. Mengapa begitu Tadinya daerah yang subur tetapi setelah Adam dan Hawa berbuat dosa jadilah seperti sekarang karena taman Eden--damai sejahtera--diangkat oleh Tuhan dan yang tinggal hanyalah kekeringan dan peperangan. Oleh sebab itu sungai air kehidupan dari takhta sorga--Roh Kudus--harus mengaliri dan membasahi pribadi kita termasuk nikah ibadah dan penyembahan kita. Jangan sampai pribadi kita menjadi kering Kalau Roh Kudus mengaliri kita kita tidak akan mengalami kekeringan rohani dan tidak menjadi tempat peperangan. Nikah ...

Ibadah Raya Malang

... makan-minum dan kawin-mengawinkan. Kita hidup benar dan suci. Kemuliaan bintang kemuliaan dalam urapan Roh Kudus. Praktiknya adalah Roma setia berkobar dalam ibadah pelayanan sampai garis akhir. Ini sama dengan bintang yang dipegang oleh tangan kanan Tuhan tidak pernah gugur selama-lamanya. Mengapa gereja Tuhan harus hidup dalam terang kemuliaan Tuhan kasih kesucian kesetiaan Lukas - Dan akan ada tanda-tanda pada matahari dan bulan dan bintang-bintang dan di bumi bangsa-bangsa akan takut dan bingung menghadapi deru dan gelora laut. Orang akan mati ketakutan karena kecemasan berhubung dengan segala apa yang menimpa bumi ini sebab kuasa-kuasa langit akan goncang. Markus - Tetapi pada ...

Ibadah Doa Malang

... yaitu tubuh kita untuk beribadah melayani Tuhan sehingga bisa melihat dan mengalami pekerjaan Allah Tuhan Yang Mahakuasa dan Anak Domba sampai nanti masuk Yerusalem baru. Ayub ketika Yang Mahakuasa masih beserta aku dan anak-anakku ada di sekelilingku Pekerjaan Allah Tuhan Yang Mahakuasa yaitu selalu menyertai kita. Syarat supaya kita mengalami penyertaan Tuhan adalah takut akan Tuhan. Mazmur TUHAN bergaul karib dengan orang yang takut akan Dia dan perjanjian-Nya diberitahukan-Nya kepada mereka. Praktiknya adalah Berpegang teguh pada firman pengajaran benar dan taat dengar-dengaran. Pengkhotbah Akhir kata dari segala yang didengar ialah takutlah akan Allah dan berpeganglah pada perintah-perintah-Nya karena ini adalah kewajiban ...

Ibadah Raya Surabaya

... Ada dua macam kelaparan rohani Kakak-kakak Yusuf pergi ke Mesir untuk pertama kali tetapi masih lapar lagi. Kejadian . Setelah Yakub mendapat kabar bahwa ada gandum di Mesir berkatalah ia kepada anak-anaknya Mengapa kamu berpandang-pandangan saja Kelaparan rohani membuat suam-suam--tidak setia tidak berkobar-kobar sampai tinggalkan ibadah pelayanan-- sehingga saling menyalahkan dan menuduh. Kelaparan pertama adalah kelaparan akan firman pengajaran yang benar yang membuat tidak setia dalam ibadah pelayanan. Kelaparan yang membuat rebah dan tidak bangkit-bangkit lagi. Amos - . Pada hari itu akan terjadi demikianlah firman Tuhan ALLAH Aku akan membuat matahari terbenam di siang hari dan membuat bumi gelap pada hari cerah. ...

Ibadah Raya Malang

... penggembalaan organisasi gereja dll berdasarkan firman pengajaran yang benar yang akan menuju organisme persekutuan tubuh Kristus sempurna. berkaitan dengan bangsa Israel dijajah Mesir tahun. Kejadian Firman TUHAN kepada Abram Ketahuilah dengan sesungguhnya bahwa keturunanmu akan menjadi orang asing dalam suatu negeri yang bukan kepunyaan mereka dan bahwa mereka akan diperbudak dan dianiaya empat ratus tahun lamanya. tahun x hari . hari. angka sengsara ruangan maha suci. Kita harus mengalami sengsara daging untuk mencapai kesempurnaan. Ada macam sengsara yang harus dialami oleh gereja Tuhan untuk mencapai ukuran kesempurnaan Sengsara daging untuk berhenti berbuat dosa dan kembali kepada Tuhan bertobat. Petrus - ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... bangsa-bangsa lain telah masuk. Dengan jalan demikian seluruh Israel akan diselamatkan seperti ada tertulis Dari Sion akan datang Penebus Ia akan menyingkirkan segala kefasikan dari pada Yakub. Ada langkah untuk masuk pintu gerbang Yerusalem baru Yakub melihat pintu gerbang Surga. Kejadian - Ketika Yakub bangun dari tidurnya berkatalah ia Sesungguhnya TUHAN ada di tempat ini dan aku tidak mengetahuinya. Ia takut dan berkata Alangkah dahsyatnya tempat ini. Ini tidak lain dari rumah Allah ini pintu gerbang sorga. Keesokan harinya pagi-pagi Yakub mengambil batu yang dipakainya sebagai alas kepala dan mendirikan itu menjadi tugu dan menuang minyak ke atasnya. Ia menamai tempat ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... mengantar jemaat ke pintu gerbang Yerusalem baru sampai sewenang-wenang terhadap domba sidang jemaat karena sidang jemaat sudah dibeli oleh darah Yesus dan menjadi milik Yesus selama-lamanya. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan oleh seorang gembala Gembala jangan menjadi terafim berhala yang disembah oleh jemaat. Zakharia - Mintalah hujan dari pada TUHAN pada akhir musim semi TUHANlah yang membuat awan-awan pembawa hujan deras dan hujan lebat akan diberikan-Nya kepada mereka dan tumbuh-tumbuhan di padang kepada setiap orang. Sebab apa yang dikatakan oleh terafim adalah jahat dan yang dilihat oleh juru-juru tenung adalah dusta dan mimpi-mimpi yang disebutkan mereka adalah hampa serta hiburan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... yang menjadi tembok pemisah perseteruan antara bangsa Israel dan kafir sehingga tidak bisa menyatu Hukum Taurat. Bangsa Israel punya hukum Taurat tapi tidak bisa melakukan. Bangsa kafir hidup di luar hukum Taurat. Kusta. Lukas - Dalam perjalanan-Nya ke Yerusalem Yesus menyusur perbatasan Samaria dan Galilea. Ketika Ia memasuki suatu desa datanglah sepuluh orang kusta menemui Dia. Mereka tinggal berdiri agak jauh Perbatasan tembok pemisah yaitu kusta rohani artinya Dosa kejahatan. Contoh Gehazi ingin akan uang sehingga terkena kusta Raja-raja . Dosa kenajisan Imamat . Ini sama dengan dosa Babel. Dosa kebenaran diri sendiri menyalahkan orang benar membenarkan yang salah. Bagaimana cara merubuhkan tembok pemisah antara ...

Ibadah Doa Surabaya

... dengan memuliakan nama Tuhan. Kalau tidak suci akan memilukan dan memalukan Tuhan. Amsal - . Aku melalui ladang seorang pemalas dan kebun anggur orang yang tidak berakal budi. . Lihatlah semua itu ditumbuhi onak tanahnya tertutup dengan jeruju dan temboknya sudah roboh. 'kebun anggur' penggembalaan yang dibina oleh kabar mempelai. Kita harus waspada supaya jangan menjadi imam dan raja yang bagaikan tembok roboh. Tembok yang roboh artinya malas dan tidak berakal budi--tidak berhikmat tidak bijaksana. Malas tidak setia. Tidak bijaksana tidak taat pada firman. Kalau tidak taat akan cenderung berbuat jahat. Jadi tembok yang roboh adalah pelayan Tuhan yang malas dan jahat. Ada pelayan Tuhan yang ditampilkan dalam kesucian tetapi ...

Ibadah Doa Malang

... kamu keluar dari kegelapan kepada terang-Nya yang ajaib Dan biarlah kamu juga dipergunakan sebagai batu hidup untuk pembangunan suatu rumah rohani bagi suatu imamat kudus untuk mempersembahkan persembahan rohani yang karena Yesus Kristus berkenan kepada Allah. Mempelai wanita Sorga terdiri dari batu hidup imam dan raja yang kudus dan suci sehingga bisa bersaksi memuliakan nama Tuhan. Waspada ada tembok yang roboh. Amsal - Aku melalui ladang seorang pemalas dan kebun anggur orang yang tidak berakal budi. Lihatlah semua itu ditumbuhi onak tanahnya tertutup dengan jeruju dan temboknya sudah roboh. Malas tidak setia. Tidak berakal budi tidak bijaksana tidak taat. Jadi ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.