Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Doa Surabaya

... setelah aku mendengar dan melihatnya aku tersungkur di depan kaki malaikat yang telah menunjukkan semuanya itu kepadaku untuk menyembahnya. . Tetapi ia berkata kepadaku Jangan berbuat demikian Aku adalah hamba sama seperti engkau dan saudara-saudaramu para nabi dan semua mereka yang menuruti segala perkataan kitab ini. Sembahlah Allah Peringatan kedua peringatan tentang penghormatan dan penyembahan. Kita tidak boleh menyembah malaikat orang-orang suci pepohonan gunung dan sebagainya. Hanya satu yang boleh disembah yaitu Allah Tritunggal di dalam pribadi Yesus. Saat Yesus naik ke gunung penyembahan ada Musa Elia dan Yesus--gambaran dari Allah Tritunggal Musa Allah Bapa Yesus Anak Allah dan Elia Allah Roh ...

Ibadah Raya Malang

... pergilah Yesus ke bukit untuk berdoa dan semalam-malaman Ia berdoa kepada Allah. Ketika hari siang Ia memanggil murid-murid-Nya kepada-Nya lalu memilih dari antara mereka dua belas orang yang disebut-Nya rasul Orang-orang yang dipanggil dipilih dan ditetapkan oleh Tuhan. Dipanggil dari antara orang berdosa untuk dibenarkan diselamatkan oleh korban Kristus. Dipilih dari sekian banyak orang yang diselamatkan dipilih satu untuk diasingkan dipisahkan disucikan oleh firman pengajaran sehingga hidup dalam kesucian. Ditetapkan diangkat menjadi imam dan raja hamba Tuhan pelayan Tuhan dengan jabatan pelayanan sesuai kepercayaan Tuhan. Jadi hamba Tuhan yang diutus oleh Tuhan adalah yang dipanggil dipilih ditetapkan oleh Tuhan beribadah melayani sesuai jabatan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Perempuan itu mempunyai seorang saudara yang bernama Maria. Maria ini duduk dekat kaki Tuhan dan terus mendengarkan perkataan-Nya Untuk bisa menjadi penolong harus seperti Maria yang duduk di bawah kaki Yesus untuk mendengar perkataan Yesus. Yohanes Kamu memang sudah bersih karena firman yang telah Kukatakan kepadamu. Perkataan Yesus adalah firman yang dibukakan rahasiaNya ayat menerangkan ayat dalam Alkitab firman pengajaran benar. Jadi untuk menjadi penolong wanita harus duduk di bawah kaki Yesus untuk mendengar dan dengar-dengaran tunduk pada firman melakukan kehendak Allah sehingga mengalami penyucian dan hidup dalam kesucian. Penundukan seorang wanita dalam hal Tunduk dalam hal nikah. Efesus Hai isteri ...

Ibadah Doa Surabaya

... boleh berhenti atau pensiun Tiga hal yang harus dimiliki seorang imam Karakter yang baik. Potensi karunia Roh Kudus kemampuan ajaib dari Roh Kudus yang lebih dari apapun di dunia. Tahbisan yang benar ibadah pelayanan yang berkenan pada Tuhan. Kalau tidak sesuai dengan kehendak Tuhan akan dienyahkan oleh Tuhan. Untuk memiliki tahbisan yang benar harus disediakan tiga bagian dasar Keluaran - diterangkan pada Ibadah Raya Surabaya November Ayat korban binatang korban pendamaian korban penyerahan diri dan korban tahbisan. Ayat - korban makanan berdasarkan firman pengajaran yang benar dalam urapan Roh Kudus. Ayat - minyak urapan. Proses untuk mendapatkan minyak urapan Keluaran ...

Ibadah Raya Malang

... dengan menyembah Tuhan puncak ibadah pelayanan. Mazmur nbsp Sebab TUHAN Allah adalah matahari dan perisai kasih dan kemuliaan Ia berikan Ia tidak menahan kebaikan dari orang yang hidup tidak bercela. Matahari yang bersinar terik mengandung unsur yang bisa kita terima dalam doa penyembahan Kasih Allah yang sempurna. Matius - Kamu telah mendengar firman Kasihilah sesamamu manusia dan bencilah musuhmu. Tetapi Aku berkata kepadamu Kasihilah musuhmu dan berdoalah bagi mereka yang menganiaya kamu. Karena dengan demikianlah kamu menjadi anak-anak Bapamu yang di sorga yang menerbitkan matahari bagi orang yang jahat dan orang yang baik dan menurunkan hujan bagi orang yang benar dan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Bukan kita yang telah mengasihi Allah tetapi Allah yang telah mengasihi kita dan yang telah mengutus Anak-Nya sebagai pendamaian bagi dosa-dosa kita. Yesus menjadi korban pendamaian bagi dosa kita lewat kematian-Nya di kayu salib dengan luka utama Empat luka di tangan di kaki merupakan kasih Tuhan untuk memperdamaikan dosa bangsa Israel. Luka kelima di lambung yang mengeluarkan darah dan air merupakan kemurahan Tuhan untuk memperdamaikan dosa bangsa kafir. Jadi bangsa kafir yang berdosa bisa diperdamaikan lewat tanda darah dan air. Tanda darah mezbah korban bakaran percaya Yesus sebagai satu-satunya Juruselamat dan bertobat. Tanda air kolam pembasuhan baptisan air yang benar. Orang ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... janganlah kamu bodoh tetapi usahakanlah supaya kamu mengerti kehendak Tuhan. Praktik pertama pelayan Tuhan yang bebal dan bodoh. Artinya tidak mau mengerti kehendak Tuhan atau firman pengajaran yang benar sama dengan tanpa firman. Titus - . Seorang bidat yang sudah satu dua kali kaunasihati hendaklah engkau jauhi. . Engkau tahu bahwa orang yang semacam itu benar-benar sesat dan dengan dosanya menghukum dirinya sendiri. Bebal tidak bisa ditegor dan dinasihati secara pribadi atau lewat pemberitaan firman pengajaran yang benar sama dengan menolak firman pengajaran yang benar. Akibatnya Tersesat kehilangan arah menuju masa depan berhasil dan indah termasuk Yerusalem baru berarti mengarah pada kebinasaan di neraka. Ayat ...

Ibadah Raya Surabaya

... tentang yang baik dan yang jahat maka sekarang jangan sampai ia mengulurkan tangannya dan mengambil pula dari buah pohon kehidupan itu dan memakannya sehingga ia hidup untuk selama-lamanya. . Lalu TUHAN Allah mengusir dia dari taman Eden supaya ia mengusahakan tanah dari mana ia diambil. . Ia menghalau manusia itu dan di sebelah timur taman Eden ditempatkan-Nyala beberapa kerub dengan pedang yang bernyala-nyala dan menyambar-nyambar untuk menjaga jalan ke pohon kehidupan. Setelah manusia diusir ke dalam dunia jalan atau pintu menuju ke pohon kehidupan ditutup oleh Tuhan dan dijaga dengan kerub yang membawa pedang menyambar-nyambar--pedang penghukuman. Artinya Kalau mau masuk makan buah ...

Ibadah Raya Malang

... kita telah mati bagi dosa bagaimanakah kita masih dapat hidup di dalamnya Dengan demikian kita telah dikuburkan bersama-sama dengan Dia oleh baptisan dalam kematian supaya sama seperti Kristus telah dibangkitkan dari antara orang mati oleh kemuliaan Bapa demikian juga kita akan hidup dalam hidup yang baru. Syarat baptisan air yang benar adalah percaya Yesus dan bertobat mati terhadap dosa. Pelaksanaannya adalah dikuburkan dalam air bersama Yesus dan bangkit maka langit Surga terbuka. Kita mengalami hidup baru keubahan hidup. Hasil baptisan air yang benar Pembaharuan hati nurani yang tidak baik menjadi hati nurani yang baik. Petrus - yaitu kepada roh-roh mereka yang ...

Ibadah Raya Malang

... tipu muslihat dan segala macam kemunafikan kedengkian dan fitnah . Benih firman sudah berakar di dalam hati yang sanggup untuk membuang dosa utama yang berakar di hati sehingga kita bisa bertobat. Benih firman membuat kita bisa lahir baru dari baptisan air dan baptisan Roh Kudus sehingga mengalami hidup baru. Petrus - Dan jadilah sama seperti bayi yang baru lahir yang selalu ingin akan air susu yang murni dan yang rohani supaya olehnya kamu bertumbuh dan beroleh keselamatan jika kamu benar-benar telah mengecap kebaikan Tuhan. Dan datanglah kepada-Nya batu yang hidup itu yang memang dibuang oleh manusia tetapi yang dipilih dan ...

Ibadah Raya Surabaya

... dan mencurahkan berkat kepadamu sampai berkelimpahan. . Aku akan menghardik bagimu belalang pelahap supaya jangan dihabisinya hasil tanahmu dan supaya jangan pohon anggur di padang tidak berbuah bagimu firman TUHAN semesta alam. . Maka segala bangsa akan menyebut kamu berbahagia sebab kamu ini akan menjadi negeri kesukaan firman TUHAN semesta alam. Inilah artinya mengembalikan persepuluhan dan persembahan khusus. Kita mendapatkan meterai dari Allah. Kalau kita punya perusahaan berarti perusahaan kita milik Tuhan--ada cap meterai milik Tuhan. Begitu juga study harta kekayaan hidup kita adalah milik Tuhan dan tidak bisa diganggu gugat oleh apapun. Kejadian - . Setelah Abram kembali dari mengalahkan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... bangsa-bangsa lain telah masuk. Dengan jalan demikian seluruh Israel akan diselamatkan seperti ada tertulis Dari Sion akan datang Penebus Ia akan menyingkirkan segala kefasikan dari pada Yakub. Ada langkah untuk masuk pintu gerbang Yerusalem baru Yakub melihat pintu gerbang Surga. Kejadian - Ketika Yakub bangun dari tidurnya berkatalah ia Sesungguhnya TUHAN ada di tempat ini dan aku tidak mengetahuinya. Ia takut dan berkata Alangkah dahsyatnya tempat ini. Ini tidak lain dari rumah Allah ini pintu gerbang sorga. Keesokan harinya pagi-pagi Yakub mengambil batu yang dipakainya sebagai alas kepala dan mendirikan itu menjadi tugu dan menuang minyak ke atasnya. Ia menamai tempat ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... mengantar jemaat ke pintu gerbang Yerusalem baru sampai sewenang-wenang terhadap domba sidang jemaat karena sidang jemaat sudah dibeli oleh darah Yesus dan menjadi milik Yesus selama-lamanya. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan oleh seorang gembala Gembala jangan menjadi terafim berhala yang disembah oleh jemaat. Zakharia - Mintalah hujan dari pada TUHAN pada akhir musim semi TUHANlah yang membuat awan-awan pembawa hujan deras dan hujan lebat akan diberikan-Nya kepada mereka dan tumbuh-tumbuhan di padang kepada setiap orang. Sebab apa yang dikatakan oleh terafim adalah jahat dan yang dilihat oleh juru-juru tenung adalah dusta dan mimpi-mimpi yang disebutkan mereka adalah hampa serta hiburan ...

Ibadah Doa Surabaya

... masuk pintu perjamuan kawin Anak Domba kerajaan Seribu Tahun Damai Firdaus yang akan datang dan Yerusalem baru selamanya. Matius - . Lalu Yesus berbicara pula dalam perumpamaan kepada mereka . Hal Kerajaan Sorga seumpama seorang raja yang mengadakan perjamuan kawin untuk anaknya. . Ia menyuruh hamba-hambanya memanggil orang-orang yang telah diundang ke perjamuan kawin itu tetapi orang-orang itu tidak mau datang. 'perjamuan kawin untuk anaknya' perjamuan kawin Anak Domba. Ayat - undangan untuk masuk perjamuan kawin Anak Domba Firdaus dan pintu gerbang Yerusalem baru. Undangan untuk masuk pintu gerbang Yerusalem baru sama dengan undangan untuk masuk perjamuan kawin Anak Domba Anak Raja. Ayat 'Ia menyuruh ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... hamba-hamba Tuhan untuk mengundang orang-orang lewat pemberitaan Kabar Mempelai supaya bisa masuk perjamuan kawin Anak Domba Firdaus Yerusalem baru. Ada sikap terhadap undangan ayat Tidak mau datang. Tidak layak untuk datang. Matius - Ia menyuruh pula hamba-hamba lain pesannya Katakanlah kepada orang-orang yang diundang itu Sesungguhnya hidangan telah kusediakan lembu-lembu jantan dan ternak piaraanku telah disembelih semuanya telah tersedia datanglah ke perjamuan kawin ini. Tetapi orang-orang yang diundang itu tidak mengindahkannya ada yang pergi ke ladangnya ada yang pergi mengurus usahanya dan yang lain menangkap hamba-hambanya itu menyiksanya dan membunuhnya. Maka murkalah raja itu lalu menyuruh pasukannya ke sana untuk membinasakan pembunuh-pembunuh ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.