Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... Tuhan tahu bahwa manusia daging itu lemah tetapi saat-saat menghadapi musuh sengsara kita harus dalam kebangunan rohani. Suasana tidur rohani Bebal dan bodoh tidak mengerti kehendak firman Tuhan tanpa firman Allah. Efesus - Itulah sebabnya dikatakan Bangunlah hai kamu yang tidur dan bangkitlah dari antara orang mati dan Kristus akan bercahaya atas kamu. Karena itu perhatikanlah dengan saksama bagaimana kamu hidup janganlah seperti orang bebal tetapi seperti orang arif dan pergunakanlah waktu yang ada karena hari-hari ini adalah jahat. Sebab itu janganlah kamu bodoh tetapi usahakanlah supaya kamu mengerti kehendak Tuhan. Praktiknya Bebal -- tidak bisa ditegur dinasihati menolak firman pengajaran. Titus - ...

Ibadah Doa Semalam Suntuk Malang Session II

... baiklah kita berusaha untuk masuk ke dalam perhentian itu supaya jangan seorangpun jatuh karena mengikuti contoh ketidaktaatan itu juga. Sebab firman Allah hidup dan kuat dan lebih tajam dari pada pedang bermata dua manapun ia menusuk amat dalam sampai memisahkan jiwa dan roh sendi-sendi dan sumsum ia sanggup membedakan pertimbangan dan pikiran hati kita. Dan tidak ada suatu makhlukpun yang tersembunyi di hadapan-Nya sebab segala sesuatu telanjang dan terbuka di depan mata Dia yang kepada-Nya kita harus memberikan pertanggungan jawab. Firman pengajaran yang lebih tajam dari pedang bermata dua akan menyucikan sampai tidak ada dosa yang tersembunyi sampai daging tidak ...

Ibadah Raya Surabaya

... persediaan gadis yang bijaksana yang tidak mempunyai minyak persediaan gadis yang bodoh yang akan ketinggalan pada saat kedatangan Yesus kedua kali dan binasa untuk selamanya. GADIS BIJAKSANA Gadis yang bijaksana memiliki minyak persediaan sehingga pelitanya tetap menyala dan dapat menyongsong kedatangan Yesus kedua kali untuk masuk dalam pesta nikah Anak Domba Allah. Matius . Akan tetapi waktu mereka sedang pergi untuk membelinya datanglah mempelai itu dan mereka yang telah siap sedia masuk bersama-sama dengan dia ke ruang perjamuan kawin lalu pintu ditutup. Kalau kita sudah diberkati Tuhan masih belum cukup. Harus dilanjutkan untuk mempersiapkan diri menyambut kedatangan Tuhan kedua kali. ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... datang kembali sebagai Penghulu Gembala. Jadi setiap kehidupan kita harus tergembala untuk menghadapi sengsara kesulitan yang akan datang sebab posisi kita seperti domba di tengah serigala. Gembala juga harus tergembala supaya domba-domba tidak tercerai-berai. Akibat tidak tergembala Lelah letih lesu dan berbeban berat. Matius Melihat orang banyak itu tergeraklah hati Yesus oleh belas kasihan kepada mereka karena mereka lelah dan terlantar seperti domba yang tidak bergembala. Artinya hidup dalam suasana kutukan banyak masalah kesulitan dan air mata tidak ada perhentian damai sejahtera kepuasan hidup. Terlantar artinya tidak ada yang bertanggung jawab terutama untuk keselamatan jiwa tidak ada yang menuntun sehingga bisa tersesat dan terhilang untuk ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... yang satu terangkat yang satu tertinggal. Oleh sebab itu kita harus waspada. GADIS BIJAKSANAGereja Tuhan gadis bijaksana berhikmat yaitu memiliki minyak persediaan Roh Kudus yang meluap-luap sehingga pelitanya tetap menyala dan dapat menyongsong kedatangan Yesus kedua kali. Praktek sehari-hari gadis bijaksana Mendengar dan melakukan firman yang merupakan perkataan Yesus taat dengar-dengaran pada firman pengajaran yang benar. Matius - Setiap orang yang mendengar perkataan-Ku ini dan melakukannya ia sama dengan orang yang bijaksana yang mendirikan rumahnya di atas batu. Kemudian turunlah hujan dan datanglah banjir lalu angin melanda rumah itu tetapi rumah itu tidak rubuh sebab didirikan di atas batu. Perkataan Yesus firman ...

Ibadah Kenaikan Tuhan Surabaya

... Oleh sebab itu kita harus masuk dalam pelayanan pembangunan tubuh Kristus. Petrus Dan biarlah kamu juga dipergunakan sebagai batu hidup untuk pembangunan suatu rumah rohani bagi suatu imamat kudus untuk mempersembahkan persembahan rohani yang karena Yesus Kristus berkenan kepada Allah. Yang boleh melayani pembangunan tubuh Kristus adalah imam dan raja. Artinya kita harus menjadi imam-imam dan raja-raja. Itulah kehidupan yang memiliki jabatan pelayanan dan karunia-karunia Roh Kudus kehidupan yang beribadah dan melayani Tuhan . Yohanes Dan apabila Aku telah pergi ke situ dan telah menyediakan tempat bagimu Aku akan datang kembali dan membawa kamu ke tempat-Ku supaya di tempat di ...

Ibadah Doa Surabaya

... hamba itu Sediakanlah makananku. Ikatlah pinggangmu dan layanilah aku sampai selesai aku makan dan minum. Dan sesudah itu engkau boleh makan dan minum. Selalu siap melayani itu sama dengan orang yang berikat pinggang. Jadi memakai ikat pinggang dulu baru melayani. Yesaya Ia tidak akan menyimpang dari kebenaran dan kesetiaan seperti ikat pinggang tetap terikat pada pinggang. Melayani dengan berikat pingang artinya melayani dengan benar. Banyak anak Tuhan sudah melayani tapi jangan sampai kita sekedar melayani. Selain setia kita melayani dengan benar artinya dalam kebenaran dan sesuai dengan Firman yang benar. Setia artinya tidak terhalang dalam ibadah pelayanan sampai tidak bisa ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... tertidur. Waktu tengah malam terdengarlah suara orang berseru Mempelai datang Songsonglah dia Gadis-gadis itu pun bangun semuanya lalu membereskan pelita mereka. Kita harus menerima Kabar Mempelai karena keadaan gereja Tuhan pada akhir jaman dalam keadaan tidur secara rohani. Dan Kabar Mempelai adalah SATU-SATUNYA kabar yang dapat membangunkan gereja Tuhan sehingga gereja Tuhan hidup dalam suasana kebangunan rohani. Petrus - Tetapi hari Tuhan akan tiba seperti pencuri. Pada hari itu langit akan lenyap dengan gemuruh yang dahsyat dan unsur-unsur dunia akan hangus dalam nyala api dan bumi dan segala yang ada di atasnya akan hilang lenyap. Jadi jika segala sesuatu ini ...

Ibadah Persekutuan Tubuh Kristus Kartika Graha V

... Kalau orang mengulang-ngulang dosa ia belum melihat Anak Domba dalam pengalaman kematian. Lahir baru dari baptisan air ay. dan baptisan Roh Kudus ay. . Roma Dengan demikian kita telah dikuburkan bersama-sama dengan Dia oleh baptisan dalam kematian supaya sama seperti Kristus telah dibangkitkan dari antara orang mati oleh kemuliaan Bapa demikian juga kita akan hidup dalam hidup yang baru. Baptisan air yang benar adalah kita dikuburkan dalam air bersama Yesus mengalami baptisan dalam kematian supaya kita bangkit dalam hidup yang baru hidup dalam kebenaran . Orang yang sudah mati terhadap dosa HARUS dikubur. Matius Sesudah dibaptis Yesus segera keluar dari ...

Ibadah Persekutuan Tubuh Kristus Kartika Graha III

... Allah kita dan mereka akan memerintah sebagai raja di bumi. tugas utama dari Anak domba Allah yang tersembelih adalah Wahyu - Membeli manusia dari segala suku bangsa untuk dilepaskan dari dosa oleh kuasa darahNya dan diangkat menjadi imam-imam dan raja-raja. Imam-imam dan raja-raja hamba Tuhan pelayan Tuhan. Jadi hanya orang yang sudah dibebaskan dari dosa yang bisa jadi hamba Tuhan pelayan Tuhan. Imam seorang yang memangku jabatan pelayanan dan dilengkapi dengan karunia-karunia Roh Kudus kemampuan ajaib dari Roh Kudus untuk kita bisa melakukan pekerjaan Tuhan . Jabatan dan karunia Roh Kudus ini sama dengan jubah Yusuf yang maha indah. Siapapun manusia selama belum memiliki jabatan ...

Ibadah Doa Puasa Malang Session II

... Suatu tunas akan keluar dari tunggul Isai dan taruk yang akan tumbuh dari pangkalnya akan berbuah. Roh TUHAN akan ada padanya roh hikmat dan pengertian roh nasihat dan keperkasaan roh pengenalan dan takut akan TUHAN ya kesenangannya ialah takut akan TUHAN. Tujuh roh Allah ini menunjuk pada Roh Kudus dengan manifestasi wujudnya Roh TuhanRoh hikmatRoh pengertianRoh nasihatRoh keperkasaanRoh pengenalanRoh takut akan Tuhan. Puncak dari urapan Roh Kudus ialah takut akan Tuhan. Inilah kelebihan Yesus dari Lucifer dia menentang Tuhan dan akhirnya jatuh menjadi setan. Segala pelayanan kita harus disertai dengan roh takut akan Tuhan. Lucifer pelayanannya luar biasa tetapi akhirnya dia jatuh. ...

Ibadah Doa Puasa Malang Session I

... jemaat. Gembala akan menjadi bintang dalam sidang jemaat kalau bisa memberikan terang teladan bagi sidang jemaat. Dimulai dari menjadi teladan iman yaitu hidup benar nikah benar KTP benar dll berpegang pada satu pengajaran yang benar. Mazmur - Maka Ia memerintahkan awan-awan dari atas membuka pintu-pintu langit menurunkan kepada mereka hujan manna untuk dimakan dan memberikan kepada mereka gandum dari langit setiap orang telah makan roti malaikat Ia mengirimkan perbekalan kepada mereka berlimpah-limpah. Gembala adalah malaikat sidang jemaat kalau gembala bisa memberikan makanan bagi sidang jemaat. Kalau firman menjadi makanan maka sekalipun diulang-ulang tidak akan menjadi bosan. Kalau gembala tidak memberi makan sidang jemaat ...

Ibadah Jumat Agung Surabaya

... putri Firaun mandi di sungai Nil. Putri Firaun kalau ditinjau dari Firaun yang merupakan gambaran setan artinya adalah anak setan yang jahat dan najis. Kalau ditinjau dari kebangsaan ia adalah orang Mesir kafir. Jadi ini adalah gambaran dari kehidupan kafir yang jahat dan najis tapi ada kerinduan untuk mandi disucikan dan diselamatkan . Tapi tidak ada kemampuan sedikitpun dari bangsa kafir untuk bisa hidup suci dan selamat sehingga tetap bertahan pada kejahatan dan kenajisan. Samuel - Daud yang gambaran orang Israel tapi tidak mau berperang. Artinya tidak setia dalam ibadah pelayanan tidak mau mandi tidak mau menerima firman penyucian. Akibatnya ...

Ibadah Doa Surabaya

... Kudus sehingga bisa memusatkan perhatian pada perkara Tuhan terutama Firman nubuat. Petrus Firman nubuat Firman yang lebih tajam dari pedang bermata dua Ibrani - . Perhatian kita hari-hari ini harus pada Firman nubuat Praktik memusatkan perhatian pada Firman adalah bisa mendengarkan Firman pengajaran yang benar dengan sungguh-sungguh dan dengan suatu kebutuhan. Ini seperti memperhatikan pelita di tempat yang gelap. Di tempat yang gelap kita hanya butuh pelita tidak butuh yang lainnya. mengerti Firman pengajaran yang benar. percaya yakin pada Firman pengajaran yang benar. mempraktikkan Firman pengajaran yang benar. Hasilnya kalau kita bisa praktik Firman dengan sungguh-sungguh adalah kita mengalami penyucian ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... yang benar. Jadi kalau kita ingin ditempa maka kita harus mau menerima Firman pengajaran yang keras. Kita ditempa dengan Firman pengajaran yang benar saat Firman menunjuk salah-salah kita menegor kesalahan kita dan menasihati kita. Timotius Saat kita kena firman saat itulah kita sedang ditempa untuk bisa terbentuk menjadi pelita emas. Saat-saat penempaan ini harus dilakukan dengan kesabaran dan pengajaran. Bukan dengan emosi atau keinginan daging. Sehingga kerohanian sidang jemaat bisa terbangun. Kisah Rasul - - Yakobus - Kita harus siap sedia baik atau tidak baik waktunya untuk menerima firman yang keras. Praktiknya adalah menerima Firman dengan lemah lembut sampai bisa ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.