Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Doa Surabaya

... hasta tingginya tanduk-tanduknya haruslah seiras dengan mezbah itu. Haruslah kausalut itu dengan emas murni bidang atasnya dan bidang-bidang sisinya sekelilingnya serta tanduk-tanduknya. Haruslah kaubuat bingkai emas sekelilingnya. Ukuran mezbah dupa emas panjang dan lebar hasta tinggi hasta. Panjang dan lebar hasta--horizontal-- arti rohaninya yaitu mengasihi sesama seperti diri sendiri. Praktiknya Bisa memberi kepada sesama dengan rela hati dan sukacita bukan dengan terpaksa bukan untuk kesombongan dan bukan karena ikut-ikutan. Selama kita tahu dan mampu memberi jangan menutup mata dan hati bagi sesama yang membutuhkan. Melakukan perbuatan-perbuatan yang kita ingin orang lain perbuat bagi kita. Sebagai contoh kalau mau orang lain tersenyum kepada ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... dunia--kiamat. Oleh sebab itu jika TUHAN memberkati kita dengan harta jasmani jangan menjadi kebanggaan fokus utama seperti jemaat di Laodikia --sampai melupakan yang rohani. Kalau TUHAN memberkati kita dengan harta duniawi silakan tetapi jangan terlalu membanggakan dan menggembar-gemborkan harta yang jasmani sampai melupakan yang rohani. Tetapi jangan kecewa dan putus asa kalau masih belum mendapatkan harta duniawi Itu merupakan kesempatan bagi kita untuk fokus kepada harta sorgawi. Oleh sebab itu TUHAN mengarahkan kita--lewat tegoran dan nasihat bahkan hajaran--kepada harta sorgawi yang kekal. Di sini kita harus tetap waspada sebab ada musuh utama yang mengincar yaitu Karat untuk merusak logam-logam. Ngengat untuk merusak pakaian ...

Ibadah Raya Surabaya

... melihat diterangkan mulai dari Ibadah Doa Surabaya Agustus . AD . MINYAK UNTUK MELUMAS MATAMinyak untuk melumas mata artinya minyak urapan Roh Kudus supaya mata kita bisa melihat pribadi TUHAN diterangkan pada Ibadah Raya Surabaya Agustus . Kalau melihat yang lain kita akan goyah. Ladang TUHAN diterangkan mulai dari Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya Agustus . Sesudah melihat pribadi TUHAN dan kita yakin maka kita bisa meliihat ladang TUHAN--bisa melayani TUHAN. Banyak orang tidak mau melayani karena tidak yakin dengan pribadi TUHAN. AD. Melihat ladang TUHANYohanes . Bukankah kamu mengatakan Empat bulan lagi tibalah musim menuai Tetapi Aku berkata kepadamu Lihatlah sekelilingmu ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... pembangunan tubuh Kristus yang sempurna di mana bangsa Kafir bisa masuk di dalamnya. Tubuh Kristus yang sempurna sama dengan mempelai wanita Surga yang siap menyambut kedatangan Yesus kedua kali di awan-awan yang permai masuk Perjamuan Kawin Anak Domba. Lanjut masuk Firdaus yang akan datang atau Kerajaan tahun damai. Lanjut masuk Yerusalem Baru selamanya. Jadi arah pengikutan kita kepada Yesus adalah menuju Yerusalem Baru lewat jalan salib perjalanan hari . Perjalanan menuju Yerusalem Baru sama dengan perjalanan bangsa Israel menuju Kanaan. Keluaran - Musa menyuruh orang Israel berangkat dari Laut Teberau lalu mereka pergi ke padang gurun Syur tiga hari lamanya ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... Ibadah Raya Surabaya Juli . Pakaian pelayanan diterangkan mulai dari Ibadah Doa Surabaya Agustus sampai Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya Agustus . Minyak untuk melumas mata supaya bisa melihat diterangkan mulai dari Ibadah Doa Surabaya Agustus . AD . MINYAK UNTUK MELUMAS MATAMinyak untuk melumas mata artinya minyak urapan Roh Kudus supaya kita bisa melihat pribadi TUHAN dan kita tidak akan pernah kecewa diterangkan pada Ibadah Raya Surabaya Agustus . Kalau melihat manusia satu waktu kita akan kecewa. Ladang TUHAN diterangkan mulai dari Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya Agustus . AD. Melihat ladang TUHANYohanes . Bukankah kamu mengatakan Empat bulan lagi tibalah ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... Engkau dapat membangunnya dalam tiga hari Tetapi yang dimaksudkan-Nya dengan Bait Allah ialah tubuh-Nya sendiri. Yesus bangkit pada hari ketiga untuk membangun tubuh Kristus yang sempurna. Bangsa Israel membangun Bait Allah selama tahun menunjuk pada hukum taurat dua loh batu yang terdiri dari hukum dan hukum . Dalam hukum taurat Bangsa Kafir tidak mendapatkan bagian. Sementara dalam tubuh Kristus yang sempurna Bangsa Kafir mendapatkan kesempatan. Arah pengikutan kita kepada Yesus adalah pengikutan tubuh terhadap Kepala yaitu pengikutan yang tidak terpisahkan. Kita harus aktif dalam pembangunan tubuh Kristus sampai terbentuk tubuh Kristus yang sempurna sampai siap untuk menyambut kedatangan Yesus kedua kali di awan-awan ...

Ibadah Raya Malang

... Setiap orang yang membenci saudaranya adalah seorang pembunuh manusia. Dan kamu tahu bahwa tidak ada seorang pembunuh yang tetap memiliki hidup yang kekal di dalam dirinya. Membenci sama dengan membunuh. Yohanes Iblislah yang menjadi bapamu dan kamu ingin melakukan keinginan-keinginan bapamu. Ia adalah pembunuh manusia sejak semula dan tidak hidup dalam kebenaran sebab di dalam dia tidak ada kebenaran. Apabila ia berkata dusta ia berkata atas kehendaknya sendiri sebab ia adalah pendusta dan bapa segala dusta. Setan adalah bapa pendusta dan pembunuh. Jadi jemaah iblis adalah hamba Tuhan pelayan Tuhan yang membenci sesamanya sama dengan tanpa kasih sama dengan pembunuh dan pendusta. ...

Ibadah Doa Surabaya

... 'supaya jangan kelihatan ketelanjanganmu yang memalukan. 'Pakaian putih adalah pakaian kepercayaan dan kemurahan TUHAN yaitu Pakaian penggembalaan diterangkan mulai dari Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya Juli sampai Ibadah Raya Surabaya Juli Pakaian pelayanan diterangkan mulai dari Ibadah Doa Surabaya Agustus . Pada hari Senin Agustus kita mendengar TUHAN memberikan jabatan imam--yang merupakan kepercayaan TUHAN--kepada kita semua lewat korban pendamaian. Korintus - . Dan semuanya ini dari Allah yang dengan perantaraan Kristus telah mendamaikan kita dengan diri-Nya dan yang telah mempercayakan pelayanan pendamaian itu kepada kami. . Sebab Allah mendamaikan dunia dengan diri-Nya oleh Kristus dengan tidak memperhitungkan pelanggaran mereka. Ia telah mempercayakan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... Sebab Allah mendamaikan dunia dengan diri-Nya oleh Kristus dengan tidak memperhitungkan pelanggaran mereka. Ia telah mempercayakan berita pendamaian itu kepada kami. Manusia berdosa dan telanjang--kita semua-- HARUS diperdamaikan terlebih dahulu oleh kurban Kristus di kayu salib--korban pendamaian-- sehingga diampuni dosanya--ditutupi ketelanjangannya--supaya layak dipercaya pelayanan pendamaian--pakaian putih layak ditahbiskan--diangkat--menjadi imam-imam dan raja-raja. Kita melihat di perjanjian lama. Keluaran - tentang pentahbisan Harun dan anak-anaknya. Harun dipilih dari suku Israel--hanya dipilih satu suku--yaitu suku Lewi. Kemudian dipilih satu keluarga yaitu keluarga Harun dan anak-anaknya. Dulu mereka harus membawa macam korban binatang salah satunya adalah korban pendamaian. Seperti tadi di dalam Korintus kita harus diperdamaikan dahulu oleh korban ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... kawanan domba itu. 'yang dipercayakan' pakaian kepercayaan. Salah satu pakaian kepercayaan dan kemurahan TUHAN adalah pakaian penggembalaan. Ini suatu kepercayaan TUHAN. Tidak semua orang bisa menjadi gembala. Banyak orang memaksakan diri mau menjadi gembala tetapi bukan dari kepercayaan TUHAN sehingga tidak bisa memberi makan domba-domba. Sidang jemaat juga. Tidak semua domba-domba bisa digembalakan. Di dalam Alkitab dituliskan lebih banyak pohon ara yang ditanam di tepi jalan dari pada di kebun anggur lebih banyak domba yang beredar-edar tidak tergembala. 'Janganlah kamu berbuat seolah-olah kamu mau memerintah hendaklah kamu menjadi teladan' gembala tidak boleh memerintah domba-domba sebab sistem penggembalaan bukan sistem memerintah tetapi sistem teladan--memberi teladan bagi ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... dengan pengertian dari iman yang murni. Cara untuk mendapatkan iman yang murni adalah kita harus berusaha berjuang sungguh-sungguh--tidak bisa main-main--untuk bertambah-tambah dalam iman sampai mencapai kasih sehingga kita 'berhasil dalam pengenalanmu akan Yesus Kristus Tuhan kita'--puncak pengenalan kita yaitu mengenal Yesus sebagai Mempelai Pria Sorga. Jadi di dalam surat Petrus rasul Petrus menuliskan pengertian dari 'emas yang telah dimurnikan dalam api'--iman yang sempurna. Dan di dalam surat Petrus ia dipakai untuk menuliskan prosesnya. Proses pertambahan iman di dalam Tabernakel--kerajaan sorga Petrus . Justru karena itu kamu harus dengan sungguh-sungguh berusaha untuk menambahkan kepada imanmu kebajikan dan kepada kebajikan pengetahuan Proses yang pertama ...

Ibadah Raya Surabaya

... AD. . EMAS YANG DIMURNIKAN DALAM API. Petrus - . Bergembiralah akan hal itu sekalipun sekarang ini kamu seketika harus berdukacita oleh berbagai-bagai pencobaan. . Maksud semuanya itu ialah untuk membuktikan kemurnian imanmu--yang jauh lebih tinggi nilainya dari pada emas yang fana yang diuji kemurniannya dengan api--sehingga kamu memperoleh puji-pujian dan kemuliaan dan kehormatan pada hari Yesus Kristus menyatakan diri-Nya. sehingga kamu memperoleh puji-pujian dan kemuliaan dan kehormatan pada hari Yesus Kristus menyatakan diri-Nya bisa menyambut kedatangan Yesus yang kedua kali. Emas yang dimurnikan dalam api sama dengan iman yang murni atau iman yang permanen atau iman yang sempurna yang ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... kutukan dosa dan hukuman dosa. Mengampuni dan menyelamatkan manusia berdosa membenarkan manusia berdosa sampai benar seperti Yesus benar. Yohanes Anak-anakku janganlah membiarkan seorangpun menyesatkan kamu. Barangsiapa yang berbuat kebenaran adalah benar sama seperti Kristus adalah benar Kisah Rasul - Ketika Apolos masih di Korintus Paulus sudah menjelajah daerah-daerah pedalaman dan tiba di Efesus. Di situ didapatinya beberapa orang murid. Katanya kepada mereka Sudahkah kamu menerima Roh Kudus ketika kamu menjadi percaya Akan tetapi mereka menjawab dia Belum bahkan kami belum pernah mendengar bahwa ada Roh Kudus. Lalu kata Paulus kepada mereka Kalau begitu dengan baptisan manakah kamu telah dibaptis Jawab ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... berbuat seolah-olah kamu mau memerintah atas mereka yang dipercayakan kepadamu tetapi hendaklah kamu menjadi teladan bagi kawanan domba itu. Pakaian kepercayaan juga artinya dipercaya penggembalaan. Dalam penggembalaan seorang gembala tidak boleh memerintah domba-domba tetapi menjadi teladan bagi domba-domba. Setiap kehidupan yang tergembala harus menjadi teladan. Bagaimana kita bisa menjadi teladan Korintus Jadilah pengikutku sama seperti aku juga menjadi pengikut Kristus. Korintus terjemahan lama Hendaklah kamu menurut teladanku seperti aku pun menurut teladan Kristus. Yaitu kita harus mengikuti teladan Yesus sehingga kita bisa menjadi teladan bagi yang lain. Ada macam teladan Yesus sebagai Gembala Teladan jejak sama dengan teladan kebenaran. Petrus - Sebab ...

Ibadah Doa Surabaya

... Surabaya Januari sampai Ibadah Doa Surabaya Maret . sidang jemaat di FILADELFIA Wahyu - . Wahyu Dan tuliskanlah kepada malaikat jemaat di Filadelfia Inilah firman dari Yang Kudus Yang Benar yang memegang kunci Daud apabila Ia membuka tidak ada yang dapat menutup apabila Ia menutup tidak ada yang dapat membuka. emaat Filadelfia dalam pengalaman kebangkitan memegang kunci Daud untuk membuka pintu-puntu sampai pintu Sorga sudah diterangkan mulai dari Ibadah Raya Surabaya Maret sampai Ibadah Doa Surabaya Juni . sidang jemaat di LAODIKIA Wahyu - . Setelah pengalaman kematian dan kebangkitan seharusnya jemaat Laodikia dalam tanda kemuliaan. Tapi kenyataannya jemaat Laodikia berada ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.