Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Doa Semalam Suntuk Malang Session I

... tujuan dari persembahan pengorbanan adalah untuk membangun Tabernakel menurut contoh Kerajaan Sorga. Kalau kita berkorban apa saja harus mempunyai arah untuk pembangunan tubuh Kristus. Beberapa nama lain dari Tabernakel serta pengertiannya Keluaran - Baitul Mukadis Kemah Suci Alkitab Terjemahan Lama . Artinya segala yang ada dalam hidup kita harus sesuatu yang suci contohnya perkataan suci perbuatan suci perasaan suci nikah suci pekerjaan suci semua suci. Keluaran rumah Tuhan bait Tuhan bait Allah. Artinya Tuhan yang harus tinggal dalam hidup kita sekarang dalam wujud firman Allah Roh Kudus dan kasih Allah. Segala sesuatu yang kita terima dari Tuhan yang terutama harus kita persembahkan kepada ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... ratap dan kertak gigi yaitu neraka. Kemunafikan menyembunyikan dosa di balik jubah pelayanan jubah yang indah . Contoh kehidupan yang munafik Samuel - Imam Eli ini menunjuk seorang gembala. Gemuk dalam arti rohani adalah egois mementingkan diri sendiri. Ini menunjuk pada gembala yang melayani Tuhan hanya untuk mencari kepentingan sendiri kepentingan daging. Praktek gemuk Tidak mau berkorban untuk kepentingan Tuhan dan sidang jemaat justru mengorbankan Tuhan sidang jemaat untuk mendapat kepentingan diri sendiri. nbsp Tidak taat pada firman pengajaran yang benar tetapi justru taat pada kelaliman Roma . Samuel akibat gembala yang gemuk adalah Matanya bular artinya tidak ada pembukaan rahasia firman Allah tidak ...

Ibadah Raya Surabaya

... itu akan dibunuh mati rohani ketinggalan saat Tuhan datang dan binasa bersama dunia. Yohanes - hal yang harus dijaga dalam ibadah pelayanan Ketaatan. Petrus tidak taat sebab ia kembali jadi penjala ikan padahal Tuhan perintahkan untuk menjadi penjala manusia. Jadi kita harus melayani dengan taat dengar-dengaran sesuai dengan Firman pengajaran yang benar kehendak Tuhan . Ukuran pelayanan kita adalah melakukan kehendak Tuhan apapun resikonya. Matius - Diluar kehendak Tuhan semua pelayanan akan ditolak sekalipun kelihatannya hebat. Kesetiaan. Petrus tidak setia dalam pelayanan dengan jalan tinggalkan pelayanan. Jadi kita harus setia dalam pelayanan apapun halangan yang merintangi. Akibat tidak taat dan ...

Ibadah Raya Surabaya

... telanjang tapi tidak malu. Kejadian - Disini Adam dan Hawa telanjang dan menjadi malu sehingga membuat pakaian dari daun pohon ara. Ini terjadi setelah manusia berbuat dosa tidak taat dengar-dengaran . Akibatnya manusia kehilangan pakaian kemuliaan. Jadi yang membuat pakaian rohani telanjang adalah karena tidak taat dengar-dengaran. Supaya tidak telanjang kita berjaga-jaga supaya tetap taat dengar-dengaran. Kalau Tuhan belum datang itu adalah ujian ketaatan. Dan banyak orang yang tidak tahan. Contohnya adalah saat Musa naik ke gunung seluruh Israel malah menyembah lembu emas dan banyak yang mati. Akhir jaman juga banyak anak Tuhan yang tidak tahan ujian ketaatan. macam ketidak ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... datang kembali kedua kali jadi kita harus berjaga-jaga supaya tidak tidur rohani. Jika kita tidur kedatangan Yesus kedua kali akan bagaikan pencuri yang datang di malam hari kita akan ketinggalan tidak terangkat ke awan-awan binasa selamanya. Ada waktu jaga malam menjelang malam -- gt menjaga firman tengah malam -- gt menjaga roh kudus larut malam -- gt menjaga kasih pagi-pagi buta. Yohanes - yang harus dijaga adalah Ketaatan Petrus dan murid-murid yang lainnya sudah diangkat menjadi penjala manusia tetapi mereka mau kembali menjadi penjala ikan -- gt mereka tidak taat. Jangan sampai kita melanggar firman Tuhan tetapi kita harus hidup ...

Ibadah Persekutuan di Ciawi IV

... Mempelai Pria Sorga juga meneladankan untuk berpuasa. Markus - . Pada suatu kali ketika murid-murid Yohanes dan orang-orang Farisi sedang berpuasa datanglah orang-orang dan mengatakan kepada Yesus Mengapa murid-murid Yohanes dan murid-murid orang Farisi berpuasa tetapi murid-murid-Mu tidak Jawab Yesus kepada mereka Dapatkah sahabat-sahabat mempelai laki-laki berpuasa sedang mempelai itu bersama mereka Selama mempelai itu bersama mereka mereka tidak dapat berpuasa. Sekalipun murid-murid dan orang Farisi Israel sudah berpuasa tetapi Tuhan masih mengoreksi puasa mereka secara Taurat yang tidak berkenan kepada Tuhan. Tanda puasa secara Taurat yang tidak berkenan kepada Tuhan Saat berpuasa justru keinginan hawa nafsu daging merajalela. Yesaya - . Mengapa ...

Ibadah Raya Malang

... atau sehat kaya atau miskin tidak bisa mempengaruhi kebahagiaan Sorga. Kebahagiaan Sorga juga kekal untuk selama-lamanya tidak bisa dibatasi oleh waktu. Dalam kitab Wahyu ada kebahagiaan Sorga Wahyu Wahyu Wahyu Wahyu Wahyu Wahyu Wahyu . Dalam Tabernakel ini adalah lampu pada Pelita Emas. Ini bagaikan sinar kemuliaan Tuhan yang menerangi dunia yang sudah gelap dan penuh penderitaan. Puncak pokok kebahagiaan adalah Wahyu yaitu berbahagia mereka yang diundang pada Pesta Nikah Anak Domba. Ini terjadi saat kedatangan Yesus kedua kali di awan-awan kita masuk Pesta Nikah Anak Domba lanjut masuk Kerajaan tahun damai sampai masuk Kerajaan Sorga yang kekal tidak ada ...

Ibadah Raya Malang

... pelayan Tuhan. Proses untuk menjadi imam dan raja Menerima panggilan Tuhan. Kita dipanggil oleh Tuhan dari kegelapan dosa menuju terangNya yang ajaib. Saat firman diberitakan itulah saat Tuhan memanggil. Tanda keselamatan Percaya iman kepada Yesus lewat mendengar firman. Bertobat berhenti berbuat dosa dan kembali kepada Tuhan. Baptisan air. Kolose - dalam Perjanjian Lama sunat adalah perjanjian Tuhan dengan bangsa Israel asli. Tapi dalam Perjanjian Baru ada sunat Kristus baptisan air ini merupakan perjanjian Tuhan dengan bangsa Israel rohani bangsa Israel asli dan bangsa Kafir yang percaya Yesus . Pelaksanaan baptisan air adalah kita dikuburkan bersama Yesus dan bangkit dalam hidup yang baru. Lewat baptisan air kita mengalami ...

Ibadah Pembukaan Lempinel Angkatan XXXII

... ada inisiatif Tuhan untuk memanggil dan memilih kita. Lukas - kalau kita bisa melayani Tuhan bisa menjadi hamba Tuhan itu adalah karena kekuatan doa Imam Besar yang gunanya Untuk memanggil dan memilih kita menjadi imam-imam dan raja-raja. Panggilan dan pilihan Tuhan adalah secara pribadi tidak bisa dirasakan dan dimengerti oleh orang lain. Jawaban yang paling bagus untuk setiap panggilan Tuhan adalah YA TUHAN. Untuk memberi kekuatan kepada kita supaya kita teguh dalam panggilan dan pilihan Tuhan tidak pernah meninggalkan panggilan dan pilihan sampai akhir hidup kita. Ada beberapa bentuk doa yang diajarkan Tuhan Yesus Doa jam. Doa puasa. Doa semalam suntuk. Doa penyembahan adalah proses perobekan daging sampai ...

Ibadah Doa Malang

... sudah ada tanda-tanda untuk berbuah rantingnya sudah melembut. Hosea - tadinya bangsa Israel adalah umat pilihan Tuhan bagaikan pohon ara yang berbuah sulung sehingga menyenangkan Tuhan memuaskan Tuhan berkenan kepada Tuhan. Tetapi sayang Israel menjadi tidak taat tidak dengar-dengaran menjadi keras hati menolak lawatan Tuhan prakteknya Menolak lawatan Tuhan lewat hukum taurat melanggar taurat. Mereka melanggar taurat lewat menyembah berhala. Menolak lawatan Tuhan lewat Yesus sebagai Juru Selamat menolak Injil Keselamatan Roma . Akibatnya kering rohanimengalami penindasan-penindasan sampai tercerai berai. Baru Tuhan berkemurahan pada bangsa Israel sehingga merdeka pada tahun . Secara jasmani ini bagaikan pohon ara yang sudah bertunas dan ada kesempatan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... mencari kepuasan di dunia atau kepuasan dunia dimasukkan dalam gereja. Mengalami suasana kutukan susah payah kesedihan banyak air mata suasana duri-duri sampai kebinasaan. Kalau yang sudah melayani bisa saja mengalami kekeringan kutukan sampai kebinasaan bagaimana dengan yang belum melayani Semoga ini mendorong kehidupan yang belum melayani. Yang sudah melayani harus sungguh-sungguh dan makin ditingkatkan. Mengapa sudah melayani tapi tidak berbuah tidak memuaskan Tuhan Karena melayani tanpa iman. Maleakhi - prakteknya adalah melayani tapi menipu Tuhan mencuri milik Tuhan yaitu perpuluhan dan persembahan khusus. Contoh Yudas Iskariot Yohanes . Perpuluhan ada kaitan dengan makanan di rumah Tuhan itulah firman penggembalaan. Kalau gembala mencuri perpuluhan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... daun ini memang bisa menutup ketelanjangan. Tapi kalau kena panas lama-lama akan layu dan kering sehingga jadi telanjang lagi. Daun pohon ara kebenaran diri sendiri. Yesaya 'kesalehan kami' kebenaran kami terjemahan lama . Kemarin kita sudah mempelajari perkembangan dosa kebenaran sendiri yang seperti penyakit kusta. Malam ini kita mempelajari praktik dari kebenaran sendiri Kejadian - menutupi dosa dengan cara menyalahkan orang lain menyalahkan Tuhan sampai menyalahkan setan. Akibatnya tidak bisa instropeksi diri tidak bisa memeriksa diri sendiri sehingga tidak bisa mengaku dosa dan tidak mengalami pengampunan. Mazmur - Orang yang tidak bisa mengaku dosa hidupnya tidak ada kebahagiaan tapi yang ...

Ibadah Raya Surabaya

... maka kita akan masuk dalam kerajaan tahun damai Firdaus dan sesudah itu kita akan kembali ke kerajaan Surga Yerusalem baru untuk selama-lamanya. Inilah arah kehidupan kristen bukan tanpa arah. Wahyu supaya gereja Tuhan siap menyambut kedatangan Yesus kedua kali maka MUTLAK HARUS hidup dalam kasih karunia Tuhan. Kasih karunia korban Kristus. Hanya ini yang dibutuhkan untuk bisa terangkat. Itu sebabnya Tuhan selalu mencurahkan kasih karuniaNya kepada manusia dari jaman ke jaman tidak pernah berhenti. Jaman permulaan dari Adam sampai Abraham - diwakili oleh Nuh. Kejadian - - Disini Nuh dapat kasih karunia dari Tuhan sehingga selamat dari air bah. Lalu ...

Ibadah Raya Malang

... sehingga terjadi pertemuan di udara yang disebut Pesta Nikah Anak Domba Wahyu nikah yang rohani dan sempurna. Alkitab dibuka dengan nikah manusia tapi dihancurkan oleh Adam dan Hawa. Karena itu Allah merestorasi nikah manusia sehingga Alkitab ditutup dengan nikah yang rohani. Kita harus benar-benar menjaga nikah di dunia sehingga bisa masuk nikah yang sempurna. Kalau nikah kembali pada nikah yang sempurna maka akan bisa masuk Firdaus lanjut masuk Yerusalem Baru Kerajaan Sorga yang kekal. Untuk bisa menyambut kedatangan Yesus kedua kali kita MUTLAK HARUS HIDUP DALAM KASIH KARUNIA Wahyu . Di luar kasih karunia Tuhan yang ada hanya kebinasaan sekalipun ...

Ibadah Kaum Muda Malang

... kita sampai binasa untuk selama-lamanya. Bentuk-bentuk penyesatan Markus ragi Farisi. Perjalanan hidup kita adalah bagaikan menyeberang lautan dunia yang dahsyat untuk pelabuhan damai sejahtera yaitu Firdaus sampai Kerajaan Sorga yang kekal. Di tengah lautan muncul ragi ajaran sesat yang bertujuan untuk menyesatkan kita sehingga tidak sampai pada tujuan akhir Yerusalem Baru. Kalau tidak sampai Sorga pasti akan masuk ke neraka. Markus - - . Ajaran Farisi adalah ajaran sesat yang memperbolehkan anak Tuhan untuk bercerai dan menikah lagi dengan yang lain kawin-cerai yang menghasilkan dosa perzinahan. Markus ragi Herodes. Matius ragi Herodes adalah Ragi dusta. Ragi kebencian. Ragi kesombongan Kisah Rasul - prakteknya Kisah Rasul ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.