Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Doa Malang

... Berdoa yaitu ibadah yang disertai penyaliban daging dengan segala keinginan dan hawa nafsunya sehingga bisa mengutamakan perkara rohani. Hati-hati jangan menjadi seperti Esau yang justru mengorbankan perkara rohani demi mendapat perkara daging sehingga mencucurkan air mata sampai masuk neraka selamanya. Matius - Berpuasa yang disertai perobekan daging. Matius - . Dan apabila kamu berpuasa janganlah muram mukamu seperti orang munafik. Mereka mengubah air mukanya supaya orang melihat bahwa mereka sedang berpuasa. Aku berkata kepadamu Sesungguhnya mereka sudah mendapat upahnya. Tetapi apabila engkau berpuasa minyakilah kepalamu dan cucilah mukamu supaya jangan dilihat oleh orang bahwa engkau sedang berpuasa melainkan hanya oleh ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... . maka anak-anak Allah melihat bahwa anak-anak perempuan manusia itu cantik-cantik lalu mereka mengambil isteri dari antara perempuan-perempuan itu siapa saja yang disukai mereka. 'mengambil isteri dari antara perempuan-perempuan itu siapa saja yang disukai mereka' merusak nikah. Roh jahat dan najis menguasai hati anak-anak Tuhan sehingga cenderung jahat dan najis. Praktiknya terjadi kawin campur--'anak-anak Allah melihat anak-anak manusia' mencari yang sesuai dengan selera-- kemudian kawin cerai dan akhirnya kawin mengawinkan. Ini yang merusak kebenaran nikah kesucian nikah dan kesatuan nikah untuk mengarah kepada Babel. Mengapa terjadi demikian Karena menggunakan pandangan daging. Kalau hati dikuasai roh jahat dan najis pandangannya pasti pandangan daging. Artinya masuk dalam ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... kepadamu Sesungguhnya mereka sudah mendapat upahnya. . Tetapi jika engkau memberi sedekah janganlah diketahui tangan kirimu apa yang diperbuat tangan kananmu. . Hendaklah sedekahmu itu diberikan dengan tersembunyi maka Bapamu yang melihat yang tersembunyi akan membalasnya kepadamu. Di dalam dunia memberi sedekah dianggap sebagai perbuatan sosial. Di dalam gereja Tuhan sekarang juga dianggap seperti itu padahal Tuhan katakan sebagai ibadah. Akibatnya adalah terjadi kemunafikan yaitu Untuk dilihat orang lain. Untuk dipuji disanjung orang lain. Untuk mendapat keuntungan jasmani. Yakobus - . Jikalau ada seorang menganggap dirinya beribadah tetapi tidak mengekang lidahnya ia menipu dirinya sendiri maka sia-sialah ibadahnya. . Ibadah yang murni dan yang ...

Ibadah Raya Malang

... ukupan doa penyembahan ada empat macam Getah damar mur. Getah diambil dari pohon yang kulitnya dilukai kulitnya disayat. Ini mengingatkan kita kepada darah Yesus. Cirinya Rasanya pahit baunya harum dan harganya mahal. Getah damar rasanya pahit tapi baunya harum artinya darah Yesus adalah tanda kasih Allah kepada manusia lewat pengorbanan-Nya di kayu salib. Pengorbanan di kayu salib itu pahit bagi daging tetapi untuk menyelamatkan manusia berdosa berbau harum . Harganya mahal. Sehebat apapun manusia di dunia tapi kalau berbuat dosa sama dengan tidak berharga di hadapan Tuhan bahkan seharga anjing dan babi. Oleh sebab itu harus ditebus oleh darah Yesus yang mahal. ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... saat Yesus datang benar-benar binasa hanya ada penyesalan tetapi sudah tidak bisa tertolong lagi. Matius - . Kemudian datanglah beberapa orang Farisi dan ahli Taurat dari Yerusalem kepada Yesus dan berkata . Mengapa murid-murid-Mu melanggar adat istiadat nenek moyang kita Mereka tidak membasuh tangan sebelum makan. . Tetapi jawab Yesus kepada mereka Mengapa kamupun melanggar perintah Allah demi adat istiadat nenek moyangmu . Sebab Allah berfirman Hormatilah ayahmu dan ibumu dan lagi Siapa yang mengutuki ayahnya atau ibunya pasti dihukum mati. . Tetapi kamu berkata Barangsiapa berkata kepada bapanya atau kepada ibunya Apa yang ada padaku yang dapat digunakan untuk pemeliharaanmu ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... darahnya ditumpahkan oleh Izebel. Kalau manusia termasuk hamba pelayan Tuhan perbuatannya sudah sedemikian--sampai berani menumpahkan darah orang tidak bersalah-- akibatnya 'terbakarlah sepertiga dari bumi dan sepertiga dari pohon-pohon dan hanguslah seluruh rumput-rumputan hijau'. Ini adalah sama seperti bumi saat belum diciptakan yaitu BELUM BERBENTUK KOSONG DAN GELAP GULITA--tidak bisa ditempati siapapun. Kejadian . Bumi belum berbentuk dan kosong gelap gulita menutupi samudera raya dan Roh Allah melayang-layang di atas permukaan air. Jadi kalau sepertiga bumi terbakar termasuk pohon-pohon dan rumput-rumputan hijau maka tidak bisa ditempati oleh manusia. Demikian juga manusia yang durhaka--menolak sangkakala tanpa kasih durhaka sampai menumpahkan darah orang tidak bersalah-- ia tidak ...

Ibadah Raya Surabaya

... berkesinambungan teratur dan diulang-ulang sehingga menjadi Komando untuk membawa sidang jemaat masuk dalam kandang penggembalaan. Ini adalah komando yang utama. Kandang penggembalaan ruangan suci. Ada tiga macam alat dalam ruangan suci sekarang menunjuk pada ketekunan dalam tiga macam ibadah pokok Pelita emas ketekunan dalam ibadah raya persekutuan dengan Allah Roh Kudus di dalam urapan dan karunia-Nya. Meja roti sajian ketekunan dalam ibadah pendalaman alkitab dan perjamuan suci persekutuan dengan Anak Allah di dalam firman pengajaran dan kurban Kristus. Mezbah dupa emas ketekunan dalam ibadah doa penyembahan persekutuan dengan Allah Bapa di dalam kasih-Nya. Di dalam kandang penggembalaan tubuh jiwa dan roh ...

Ibadah Raya Malang

... pertumbuhan rohani sampai kedewasaan rohani sampai kesempurnaan. Firman penggembalaan juga menjadi komando bagi sidang jemaat supaya jemaat tahu apa yang harus dilakukan dan apa yang tidak boleh dilakukan sampai sidang jemaat sempurna dan tidak bercacat cela. Ada dua keadaan yang kontras Wahyu - Ketenangan. Kehidupan yang mendengar dan taat dengar-dengaran pada suara gembala bunyi sangkakala akan mengalami ketenangan yang semakin memuncak sampai ketenangan setengah jam di Sorga. Wahyu Kehidupan yang menolak bunyi sangkakala firman penggembalaan akan mengalami kegoncangan-kegoncangan yang semakin meningkat sampai kehancuran bahkan sampai kebinasaan selamanya di neraka. Oleh sebab itu mulai sekarang kita harus tergembala dengan benar dan baik. Wahyu ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... kejahatan dosa. Kita tidak boleh membenci sesama sekalipun ia memusuhi kita tetapi yang boleh kita benci adalah kejahatan dosa yaitu Amsal - . Enam perkara ini yang dibenci TUHAN bahkan tujuh perkara yang menjadi kekejian bagi hati-Nya . mata sombong lidah dusta tangan yang menumpahkan darah orang yang tidak bersalah . hati yang membuat rencana-rencana yang jahat kaki yang segera lari menuju kejahatan . seorang saksi dusta yang menyembur-nyemburkan kebohongan dan yang menimbulkan pertengkaran saudara . terjemahan lama . mata yang angkuh dan lidah yang bercabang dan tangan yang menumpahkan darah orang yang tiada bersalah 'Mata sombong' pandangan angkuh yaitu ...

Ibadah Raya Surabaya

... mereka mencucukkan bunga karang yang telah dicelupkan dalam anggur asam pada sebatang hisop lalu mengunjukkannya ke mulut Yesus. . Sesudah Yesus meminum anggur asam itu berkatalah Ia Sudah selesai. Lalu Ia menundukkan kepala-Nya dan menyerahkan nyawa-Nya. 'anggur asam' di ayat lain anggur asam bercampur empedu--pahit getir. 'Sudah selesai' darah Yesus sudah membasuh dosa kita--menyelesaikan dosa-dosa kita-- dan sekaligus meminum segala ketakutan kegelisahan stres pahit getir akibat dosa sehingga kita tidak lagi merasakan ketakutan stres letih lesu dan beban berat tetapi kita mengalami damai sejahtera dan hidup dalam kebenaran--'di mana ada kebenaran di situ akan tumbuh damai sejahtera'. Kalau itu bergantung pada diri kita ...

Ibadah Doa Surabaya

... orang-orang malam atau orang-orang kegelapan. . Sebab itu baiklah jangan kita tidur seperti orang-orang lain tetapi berjaga-jaga dan sadar. . Sebab mereka yang tidur tidur waktu malam dan mereka yang mabuk mabuk waktu malam. Kegoncangan-kegoncangan terjadi sekonyong-konyong tiba-tiba justru di saat semua dirasa aman tenang. Ini yang seringkali kita lengah. Sikap yang salah dari gereja Tuhan adalah pada saat semua dirasa aman baik dan lancar gereja Tuhan justru lengah--hidup dalam kegelapan-- dalam keadaan tidur dan mabuk rohani. Akibatnya Sekonyong-konyong mengalami kegoncangan sampai ketakutan stres kecewa putus asa dan meninggalkan Tuhan. Kedatangan Tuhan kedua kali juga tiba-tiba seperti pencuri di tengah malam sehingga gereja ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... lumpuh secara rohani. Ini yang harus kita jaga. Di saat semua tenang banyak yang tidur mabuk atau lumpuh secara rohani artinya Tidur rohani tidak mengerti kehendak Tuhan di dalam firman Allah karena keras hati--bodoh-- atau tidak mau mengerti sekalipun firman sudah jelas. Efesus - . Janganlah turut mengambil bagian dalam perbuatan-perbuatan kegelapan yang tidak berbuahkan apa-apa tetapi sebaliknya telanjangilah perbuatan-perbuatan itu. . Sebab menyebutkan sajapun apa yang dibuat oleh mereka di tempat-tempat yang tersembunyi telah memalukan. . Tetapi segala sesuatu yang sudah ditelanjangi oleh terang itu menjadi nampak sebab semua yang nampak adalah terang. . Itulah sebabnya dikatakan Bangunlah hai kamu ...

Ibadah Doa Surabaya

... lima ratus tahun berarti dari gunung Sinai sampai kematian Yesus di gunung Golgota adalah seribu lima ratus tahun. Mengapa Yesus harus mati di kayu salib untuk menggenapkan hukum Taurat Karena tidak ada seorangpun manusia yang dapat menggenapkan hukum Taurat--kesepuluh hukum Taurat harus dijalankan seluruhnya sekalipun sudah bisa melakukan sembilan hukum kalau tidak melakukan satu hukum tetap tidak boleh. Kita ingat cerita di alkitab ada seorang pemuda yang kaya sudah baik dan sebagainya tetapi saat Tuhan berkata Juallah hartamu --hukum terakhir yaitu soal keinginan-- dia tidak bisa dan akhirnya meninggalkan Yesus. Kalau tidak bisa menggenapkan hukum Taurat akibatnya harus dihukum mati. Oleh sebab itu ...

Ibadah Doa Surabaya

... terutama untuk perkara sorga yaitu makanan rohani pakaian rohani dan rumah rohani. Kalau makanan yang rohani dapat yang jasmani juga pasti dapat. Jangan dibalik yang jasmani dulu nanti tidak dapat yang rohani sehingga binasa. Demikian juga pakaian pengampunan yang sorga dulu dapat maka pakaian di dunia urusannya Tuhan semuanya Tuhan berikan . Kalau kita sudah menjadi rumah doa rumah Tuhan maka rumah jasmani juga diberikan oleh Tuhan. Matius - . Dan apabila kamu berpuasa janganlah muram mukamu seperti orang munafik. Mereka mengubah air mukanya supaya orang melihat bahwa mereka sedang berpuasa. Aku berkata kepadamu Sesungguhnya mereka sudah mendapat upahnya. . ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... banyak Yudas Iskariot yang terjadi orang yang dalam penderitaan hanya dijadikan objek untuk mencari keuntungan. Sekarang jangan sembarangan dalam memberi supaya apa yang kita korbankan tidak mubazir hanya mengenakkan orang. Harus benar-benar diteliti. Sedekah sebenarnya merupakan ibadah. Yakobus - . Jikalau ada seorang menganggap dirinya beribadah tetapi tidak mengekang lidahnya ia menipu dirinya sendiri maka sia-sialah ibadahnya. . Ibadah yang murni dan yang tak bercacat di hadapan Allah Bapa kita ialah mengunjungi yatim piatu dan janda-janda dalam kesusahan mereka dan menjaga supaya dirinya sendiri tidak dicemarkan oleh dunia. Kalau perbuatan sosial bisa dicemarkan oleh dunia mencuri korupsi dan lain-lain. Memberi sedekah yang benar ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.