Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Surga. Oleh sebab itu manusia darah daging harus mengalami lahir baru lewat baptisan air supaya menjadi anak Allah yang mewarisi kerajaan Surga. Roma Dengan demikian kita telah dikuburkan bersama-sama dengan Dia oleh baptisan dalam kematian supaya sama seperti Kristus telah dibangkitkan dari antara orang mati oleh kemuliaan Bapa demikian juga kita akan hidup dalam hidup yang baru. Kita mendapat hidup baru hidup Surgawi sama dengan hidup yang penuh pengharapan. Petrus - Terpujilah Allah dan Bapa Tuhan kita Yesus Kristus yang karena rahmat-Nya yang besar telah melahirkan kita kembali oleh kebangkitan Yesus Kristus dari antara orang mati kepada suatu hidup yang ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... tidak akan meninggalkan engkau. Lalu sampailah mereka di Yerikho. . Berkatalah Elia kepadanya Baiklah tinggal di sini sebab TUHAN menyuruh aku ke sungai Yordan. Jawabnya Demi TUHAN yang hidup dan demi hidupmu sendiri sesungguhnya aku tidak akan meninggalkan engkau. Lalu berjalanlah keduanya. . Lalu Elia mengambil jubahnya digulungnya dipukulkannya ke atas air itu maka terbagilah air itu ke sebelah sini dan ke sebelah sana sehingga menyeberanglah keduanya dengan berjalan di tanah yang kering. . Sedang mereka berjalan terus sambil berkata-kata tiba-tiba datanglah kereta berapi dengan kuda berapi memisahkan keduanya lalu naiklah Elia ke sorga dalam angin badai. Proses Elia naik ke ...

Ibadah Doa Malang

... rahang keledai bangsa keledai itu kuhajar dengan rahang keledai seribu orang kupukul. Keledai menunjuk pada bangsa Kafir. Ini merupakan suatu nubuatan bahwa bangsa Kafir akan dipakai dalam kegerakan menuju Yerusalem Baru atau kegerakan hujan akhir atau kegerakan pembangunan tubuh Kristus yang sempurna. Bagaimana keadaan bangsa Kafir di akhir jaman menjelang kedatangan Tuhan kedua kali Kita belajar dari sidang jemaat Laodikia. Wahyu - Karena engkau berkata Aku kaya dan aku telah memperkayakan diriku dan aku tidak kekurangan apa-apa dan karena engkau tidak tahu bahwa engkau melarat dan malang miskin buta dan telanjang maka Aku menasihatkan engkau supaya engkau membeli dari pada-Ku emas ...

Ibadah Doa Surabaya

... kedua kali. Sesudah itu hari ketujun-- tahun-- itulah kerajaan Tahun Damai--Sabat--dan setelah itu masuk Yerusalem baru yang tidka terbatas kerajaan sorga yang kekal. Inilah pengertian dari enam sayap. Jadi setiap zaman--dari zaman permulaan sampai zaman akhir--selalu terjadi pengangkatan--empat makhluk berasal dari sini-- nbsp Zaman permulaan empat makhluk diwaikili oleh Henokh yang terangkat ke sorga. Zaman pertengahan empat makhluk diwakili oleh Musa--lewat mati bangkit dan naik ke sorga--dan Elia--langsung naik ke sorga. Zaman akhir empat makhluk diwakili Yesus Mempelai Pria--kepala. Dia mati bangkit dan naik ke sorga. Masih kurang satu yang nanti akan mengikuti untuk naik ke awan-awan sampai masuk kerajaan sorga yaitu ...

Ibadah Doa Malang

... dan rambut-Nya bersih seperti bulu domba kursi-Nya dari nyala api dengan roda-rodanya dari api yang berkobar-kobar Setiap aktifitas di Surga didorong oleh kuasa nyala api. Demikian juga setiap aktifitas ibadah pelayanan kita di bumi juga harus didorong oleh kuasa nyala api supaya apa yang kita lakukan di bumi merupakan pantulan dari aktifitas di Surga. Dari jaman ke jaman Tuhan mempersiapkan setiap hamba Tuhan pelayan Tuhan lewat kuasa nyala api dari Surga. Setiap hamba Tuhan pelayan Tuhan harus mengalami nyala api dari Surga baru bisa dipakai oleh Tuhan. Musa. Musa adalah kehidupan yang pandai kaya hebat punya kedudukan. Tetapi sebelum mengalami ...

Ibadah Raya Surabaya

... yang dicurahkan. Manusia daging selalu lemah tetapi kalau ada salib di balik salib ada Roh Kudus yang menjadi kekuatan ekstra bagi kita. Harus menerima salib Justru saat kita mau menerima salib kita bisa mengalami suasana takhta sorga mulai di bumi--yang terkutuk dan penuh tangisan-- sampai kita betul-betul terangkat ke takhta sorga seperti empat makhluk. Kalau kita membuang salib tidak ada suasana takhta sorga yang ada hanya suasana kutukan penderitaan dan air mata. MENGAPA HARUS MELALUI SALIB Bukan hanya kita yang harus melalui salib Yesuspun juga harus melalui salib. DARI PIHAK TUHAN Yohanes . Namun benar yang Kukatakan ini kepadamu Adalah lebih berguna bagi ...

Ibadah Doa Surabaya

... ia berseru dengan suara nyaring Takutlah akan Allah dan muliakanlah Dia karena telah tiba saat penghakiman-Nya dan sembahlah Dia yang telah menjadikan langit dan bumi dan laut dan semua mata air. Kehidupan yang takut akan TUHAN--memiliki tujuh obor Roh Kudus dengan tujuh manifestasinya--adalah kehidupan yang selalu memuliakan TUHAN tidak akan pernah memalukan dan memilukan TUHAN. Kalau tidak takut akan TUHAN berarti sama seperti setan punya hikmat kekuatan lalu sombong dan langsung ia jatuh. Bukti kita mempunyai Roh Kudus bukan hanya berbahasa roh --salah satu bukti kita dipenuhi Roh Kudus adalah kita bisa berbahasa Roh sesuai dengan kehendak Roh Kudus. Tetapi selanjutnya kehidupan ...

Ibadah Raya Surabaya

... juga berarti kita harus setia dan berkobar-kobar dalam ibadah dan pelayanan kepada TUHAN. Inilah hubungan kesetiaan sehingga carang tidak terlepas sedikitpun dari pokok. Hubungan kesucian. Yohanes . Kamu memang sudah bersih karena firman yang telah Kukatakan kepadamu. 'bersih' suci. 'firman yang telah Kukatakan kepadamu' perkataan Yesus adalah firman yang dibukakan rahasianya yaitu ayat yang satu menerangkan ayat yang lain dalam alkitab sama dengan firman pengajaran yang benar firman yang lebih tajam dari pedang bermata dua. Dalam penggembalaan yang benar kita mengalami penyucian secara intensif oleh firman yang lebih tajam dari pedang bermata dua yang sanggup menyucikan kita dari dalam hati yang tidak kelihatan ...

Ibadah Doa Surabaya

... kita selalu setia dan berkobar-kobar dalam ibadah pelayanan kepada TUHAN sampai garis akhir--sampai Yesus datang. Sebab nanti pada saat kedatangan Yesus kedua kali akan ditandai dengan musim dingin rohani. Ini bahaya Banyak aktifitas kita di dunia tetapi jangan sampai lupa untuk tetap setia dan berkobar-kobar dalam ibadah pelayanan kepada TUHAN. Ini yang harus dijaga Kalau api Roh Kudus--api kerohanian--padam akan terjadi hal berikut Yang pertama kalau api Roh Kudus padam akan terjadi dingin rohani--seperti Petrus. Ini bahaya Lukas - Lalu Yesus ditangkap dan dibawa dari tempat itu. Ia digiring ke rumah Imam Besar. Dan Petrus mengikut dari jauh. Di tengah-tengah ...

Ibadah Doa Malang

... Tuhan di bumi. Semakin kita dibaharui semakin merasa suasana tahta Surga. Sampai jika Tuhan datang kedua kali kita dibaharui sampai sempurna untuk terangkat sampai duduk di tahta Surga bersama Tuhan. Proses pembaharuan Pembaharuan lewat baptisan air sama dengan pembaharuan hati nurani. Petrus - yaitu kepada roh-roh mereka yang dahulu pada waktu Nuh tidak taat kepada Allah ketika Allah tetap menanti dengan sabar waktu Nuh sedang mempersiapkan bahteranya di mana hanya sedikit yaitu delapan orang yang diselamatkan oleh air bah itu. Juga kamu sekarang diselamatkan oleh kiasannya yaitu baptisan -- maksudnya bukan untuk membersihkan kenajisan jasmani melainkan untuk memohonkan hati nurani ...

Ibadah Doa Semalam Suntuk Session II Malang

... merekapun ahli-ahli Mesir itu membuat yang demikian juga dengan ilmu mantera mereka. Masing-masing mereka melemparkan tongkatnya dan tongkat-tongkat itu menjadi ular tetapi tongkat Harun menelan tongkat-tongkat mereka. Tetapi hati Firaun berkeras sehingga tidak mau mendengarkan mereka keduanya--seperti yang telah difirmankan TUHAN. Tongkat menunjuk pada pengajaran salib yang merupakan hikmat dan kuasa Allah. Kalau pengajaran salib dipraktekkan sehingga menjadi pengalaman maka akan merupakan kuasa Allah yang tidak bisa dikalahkan oleh apa pun juga. Korintus - tetapi kami memberitakan Kristus yang disalibkan untuk orang-orang Yahudi suatu batu sandungan dan untuk orang-orang bukan Yahudi suatu kebodohan tetapi untuk mereka yang dipanggil baik orang Yahudi ...

Ibadah Doa Malang

... Wahyu - kembali pada tahbisan yang benar. Wahyu - harus berjaga-jaga dalam pakaian putih menjadi bintang yang bercahaya. Wahyu - Jemaat Filadelfia taat dan setia sampai daging tidak bersuara. Wahyu Aku tahu segala pekerjaanmu lihatlah Aku telah membuka pintu bagimu yang tidak dapat ditutup oleh seorangpun. Aku tahu bahwa kekuatanmu tidak seberapa namun engkau menuruti firman-Ku dan engkau tidak menyangkal nama-Ku. Teladan kita adalah Yesus yang taat sampai mati di kayu salib. Filipi - Dan dalam keadaan sebagai manusia Ia telah merendahkan diri-Nya dan taat sampai mati bahkan sampai mati di kayu salib. Itulah sebabnya Allah sangat meninggikan Dia dan mengaruniakan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... di atas takhta-Ku. Tersesat ini juga seperti kapal murid-murid yang ditimbus angin gelombang dan hampir tenggelam tidak sampai ke pelabuhan. Inilah tersesat atau kehilangan arah ke takhta Yerusalem baru. Mengapa Israel tersesat--seperti umat Israel yang tidak sampai ke Kanaan banyak yang mati di padang gurun-- Ibrani - . Sebab itu seperti yang dikatakan Roh Kudus Pada hari ini jika kamu mendengar suara-Nya . janganlah keraskan hatimu seperti dalam kegeraman pada waktu pencobaan di padang gurun . di mana nenek moyangmu mencobai Aku dengan jalan menguji Aku sekalipun mereka melihat perbuatan-perbuatan-Ku empat puluh tahun lamanya. . Itulah sebabnya Aku murka kepada angkatan itu dan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... yang benar penggembalaan antar penggembalaan sampai Israel dan kafir menjadi satu tubuh Kristus yang sempurna. Mazmur - Bernyanyilah bagi Allah mazmurkanlah nama-Nya buatlah jalan bagi Dia yang berkendaraan melintasi awan-awan Nama-Nya ialah TUHAN beria-rialah di hadapan-Nya Bapa bagi anak yatim dan Pelindung bagi para janda itulah Allah di kediaman-Nya yang kudus Allah memberi tempat tinggal kepada orang-orang sebatang kara Ia mengeluarkan orang-orang tahanan sehingga mereka bahagia tetapi pemberontak-pemberontak tinggal di tanah yang gundul. Siapa yang berhak mengalami naungan Tuhan Janda putus hubungan dengan suami kelepasan dari daging. Orang asing sebatang kara putus hubungan dengan dunia kelepasan dari dunia. Anak yatim putus hubungan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... menjaga kebenaran dan kesucian nikah. Ini nikah yang benar di mana suami dan isteri menjadi satu sehingga ada naungan TUHAN. Lebih membesar lagi dalam penggembalaan yang benar yaitu berdasarkan firman pengajaran yang benar--naungan lebih besar lagi. Antar penggembalaan fellowship yang benar--ada pengajaran yang benar. Naungan lebih besar lagi. Sampai Israel dan kafir menjadi satu tubuh yang sempurna mempelai wanita yang siap menyambut kedatangan Yesus kedua kali di awan-awan yang permai sampai duduk di takhta sorga bersama TUHAN. Ini adalah naungan yang terbesar. Siapa yang berhak mendapat naungan TUHAN Mazmur - . Bapa bagi anak yatim dan Pelindung bagi para janda ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.