Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Raya Surabaya

... pertanyaan dan tuduhan-tuduhan palsu. Yesus ditanya Engkaukah raja orang Yahudi dan Yesus menjawab Engkau sendiri mengatakannya sekalipun Ia menghadapi orang Yahudi yang dengki pada Yesus dan menolak Yesus. Artinya untuk menghadapi kebenaran kita HARUS TEGAS apapun resikonya. Yesus bukan saja raja orang Yahudi tetapi Ia adalah Raja diatas segala raja. Wahyu . Lalu aku mendengar seperti suara himpunan besar orang banyak seperti desau air bah dan seperti deru guruh yang hebat katanya Haleluya Karena Tuhan Allah kita Yang Mahakuasa telah menjadi raja. . Lalu aku melihat sorga terbuka sesungguhnya ada seekor kuda putih dan Ia yang menungganginya bernama Yang Setia dan Yang Benar Ia ...

Ibadah Doa Surabaya

... adalah berpuasa tetapi daging tetap merajalela yaitu MEMPERTAHANKAN DOSA berbuat dosa . Yesaya Bukan Berpuasa yang Kukehendaki ialah supaya engkau membuka belenggu-belenggu kelaliman dan melepaskan tali-tali kuk supaya engkau memerdekakan orang yang teraniaya dan mematahkan setiap kuk Puasa yang benar adalah terjadi perobekan daging sehingga terjadi KELEPASAN DARI DOSA-DOSA. Yeremia - . Beginilah firman TUHAN tentang bangsa ini Mereka sangat senang mengembara dan tidak menahan kakinya. Sebab itu TUHAN tidak berkenan kepada mereka tetapi sekarang Ia mau mengingat kesalahan mereka dan mau menghukum dosa mereka. TUHAN berfirman kepadaku Janganlah engkau berdoa untuk kebaikan bangsa ini Sekalipun mereka berpuasa Aku tidak akan ...

Ibadah Raya Surabaya

... dan bulan dan bintang-bintang dan di bumi bangsa-bangsa akan takut dan bingung menghadapi deru dan gelora laut. . Orang akan mati ketakutan karena kecemasan berhubung dengan segala apa yang menimpa bumi ini sebab kuasa-kuasa langit akan goncang. Ketakutan dan letih lesu ini menyebabkan kematian tubuh dan kematian rohani kering rohani sampai kematian di neraka. Karena itulah Tuhan datang membawa damai sejahtera. Matius - . Marilah kepada-Ku semua yang letih lesu dan berbeban berat Aku akan memberi kelegaan kepadamu. . Pikullah kuk yang Kupasang dan belajarlah pada-Ku karena Aku lemah lembut dan rendah hati dan jiwamu akan mendapat ketenangan. . Sebab kuk yang Kupasang ...

Ibadah Raya Malang

... pilihan Tuhan dari penjala ikan menjadi penjala manusia. Ini sama dengan menjadi imam-iman dan raja-raja menjadi pelayan Tuhan. Petrus menyangkal Yesus sebagai orang Galilea menyangkal panggilan dan pilihan Tuhan. Artinya adalah tidak setia sampai tinggalkan jabatan pelayanan kembali menjadi penjala ikan yang gagal dan telanjang. Petrus - Tetapi kamulah bangsa yang terpilih imamat yang rajani bangsa yang kudus umat kepunyaan Allah sendiri supaya kamu memberitakan perbuatan-perbuatan yang besar dari Dia yang telah memanggil kamu keluar dari kegelapan kepada terang-Nya yang ajaib kamu yang dahulu bukan umat Allah tetapi yang sekarang telah menjadi umat-Nya yang dahulu tidak dikasihani tetapi yang sekarang telah ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... bersifat egois hanya mengasihi mementingkan diri sendiri sehingga tidak mengasihi Yesus. Kalau seandainya Yesus tidak mau disalib maka Ia lahir ke dunia hanya untuk binasa. Jadi pikiran daging terlihat membela mengasihi tetapi sebenarnya justru menjerumuskan jahat dan pada suatu titik pasti menyangkal Tuhan. Matius Tetapi seorang dari mereka yang menyertai Yesus mengulurkan tangannya menghunus pedangnya dan menetakkannya kepada hamba Imam Besar sehingga putus telinganya. Petrus salah menggunakan pedang sehingga memutus telinga Malkhus. Prakteknya adalah Menyampaikan Firman Tuhan tanpa urapan Roh Kudus sehingga hanya berdasarkan keinginan. Akibatnya adalah sidang jemaat tidak mau mendengar Firman. Melakukan perbuatan atau perkataan yang merugikan orang lain menjadi sandungan bagi sesama sehingga mereka ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... kepadamu mulai sekarang kamu akan melihat Anak Manusia duduk di sebelah kanan Yang Mahakuasa dan datang di atas awan-awan di langit. Menolak kesaksian Yesus bahwa Ia adalah Imam Besar Raja segala raja dan Mempelai Pria Sorga yang akan datang kembali di awan-awan permai. Jadi Gereja di akhir zaman menjadi saksi palsu yang menghina bahkan menyalibkan Yesus kedua kalinya karena menolak Kabar Mempelai dalam terang Tabernakel yang telah diwahyukan Tuhan kepada Alm. Van Gessel . Sikap yang perlu diperhatikan terhadap Kabar Mempelai dalam terang Tabernakel Jangan bimbang jangan ragu jangan membanding-bandingkan dengan yang lain termasuk pengetahuan ajaran-ajaran lain jangan menyamaratakan pengajaran Firman Pengajaran ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... berkorban sampai mati terkutuk di kayu salib untuk melepaskan kita dari suasana kutukan dosa dan sekaligus supaya kita bisa menerima berkat Abraham kutuk diganti menjadi berkat . Jadi Petrus menyangkal Yesus sampai mengutuk dan bersumpah artinya PETRUS MENYANGKAL SALIB menghina korban Kristus menolak salib Yesus . Matius - . Sejak waktu itu Yesus mulai menyatakan kepada murid-murid-Nya bahwa Ia harus pergi ke Yerusalem dan menanggung banyak penderitaan dari pihak tua-tua imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat lalu dibunuh dan dibangkitkan pada hari ketiga. . Tetapi Petrus menarik Yesus ke samping dan menegor Dia katanya Tuhan kiranya Allah menjauhkan hal itu Hal itu sekali-kali ...

Ibadah Raya Surabaya

... artinya ia juga berada dalam suasana kutukan dan mempertahankan suasana kutukan. Galatia - . Kristus telah menebus kita dari kutuk hukum Taurat dengan jalan menjadi kutuk karena kita sebab ada tertulis Terkutuklah orang yang digantung pada kayu salib . Yesus Kristus telah membuat ini supaya di dalam Dia berkat Abraham sampai kepada bangsa-bangsa lain sehingga oleh iman kita menerima Roh yang telah dijanjikan itu. Yesus sudah berkorban sampai mati digantung di kayu salib untuk melepaskan kita dari suasana kutukan dosa dan sekaligus supaya kita bisa menerima berkat Abraham. Jadi Petrus menyangkal Yesus sampai mengutuk dan bersumpah artinya PETRUS MENYANGKAL SALIB menghina korban Kristus ...

Ibadah Raya Malang

... yang dihadapi Yesus bersaksi tentang Kabar Mempelai sekalipun harus menghadapi siksaan dan kematian. Demikian juga kita harus bersaksi tentang Kabar Mempelai apapun resiko yang kita hadapi. Ada macam pemberitaan firman Injil keselamatan firman penginjilan susu. Efesus Di dalam Dia kamu juga karena kamu telah mendengar firman kebenaran yaitu Injil keselamatanmu di dalam Dia kamu juga ketika kamu percaya dimeteraikan dengan Roh Kudus yang dijanjikan-Nya itu. Yaitu Injil yang memberitakan kedatangan Yesus pertama kali ke dunia untuk mati di kayu salib dan menyelamatkan manusia berdosa. Firman penginjilan juga disebut Kabar Baik. Amsal Seperti air sejuk bagi jiwa yang dahaga demikianlah kabar baik dari negeri ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... firman yang diurapi oleh Roh Kudus firman yang dibukakan rahasianya oleh Roh Kudus yaitu ayat yang satu menerangkan ayat yang lain. Inilah yang kita kenal dengan Firman pengajaran yang benar. Jadi iman yang benar didapatkan dari mendengar firman pengajaran yang benar. Kalau mendengar Firman yang salah maka rohani kita pasti sakit sama seperti kalau jasmani kita diberi makanan yang salah . Kita harus hati-hati sebab ada iman yang tidka sehat tidak berasal dari pengajaran benar . Iman yang tidak benar atau tidak sehat adalah Yohanes - Ketika orang banyak menemukan Yesus di seberang laut itu mereka berkata kepada-Nya Rabi bilamana Engkau tiba di sini ...

Ibadah Kunjungan Soroako I

... iman yang benar adalah dari mendengar firman pengajaran yang benar. Seperti secara jasmani kalau kita makan sembarang makanan maka bisa menjadi sakit. Demikian juga secara rohani kita harus memperhatikan apa yang kita dengar sebab ada iman yang tidak benar. Yohanes - Ketika orang banyak menemukan Yesus di seberang laut itu mereka berkata kepada-Nya Rabi bilamana Engkau tiba di sini Yesus menjawab mereka Aku berkata kepadamu sesungguhnya kamu mencari Aku bukan karena kamu telah melihat tanda-tanda melainkan karena kamu telah makan roti itu dan kamu kenyang. Iman yang tidak benar atau tidak sehat adalah Iman karena 'merasa' iman karena emosi. Yaitu merasa senang merasa ...

Ibadah Doa Malang

... mengetahui Yesus hanya sebagai anak tukang kayu. Kalau Yesus bersaksi bahwa Ia adalah Mesias maka bangsa Israel menganggap Yesus sebagai penghujat Allah dan harus dihukum mati. Kita sebagai orang Kristen pengikut Kristus juga HARUS bersaksi tentang Kristus Raja atas segala raja apapun resikonya. Prakteknya Kita harus menjadi raja-raja secara rohani. Tanda bahwa kita adalah raja-raja secara rohani Wahyu Lalu aku melihat takhta-takhta dan orang-orang yang duduk di atasnya kepada mereka diserahkan kuasa untuk menghakimi. Aku juga melihat jiwa-jiwa mereka yang telah dipenggal kepalanya karena kesaksian tentang Yesus dan karena firman Allah yang tidak menyembah binatang itu dan patungnya dan yang tidak juga ...

Ibadah Raya Malang

... Kamu tahu bahwa aku pertama kali telah memberitakan Injil kepadamu oleh karena aku sakit pada tubuhku. Sungguhpun demikian keadaan tubuhku itu yang merupakan pencobaan bagi kamu namun kamu tidak menganggapnya sebagai sesuatu yang hina dan yang menjijikkan tetapi kamu telah menyambut aku sama seperti menyambut seorang malaikat Allah malahan sama seperti menyambut Kristus Yesus sendiri. Betapa bahagianya kamu pada waktu itu Dan sekarang di manakah bahagiamu itu Karena aku dapat bersaksi tentang kamu bahwa jika mungkin kamu telah mencungkil matamu dan memberikannya kepadaku. Apakah dengan mengatakan kebenaran kepadamu aku telah menjadi musuhmu Hai anak-anakku karena kamu aku menderita sakit bersalin ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... imam besar menurut peraturan Taurat peraturan Lewi Harun . Mengapa harus ada Imam Besar Yesus Ibrani . Karena itu andaikata oleh imamat Lewi telah tercapai kesempurnaan--sebab karena imamat itu umat Israel telah menerima Taurat--apakah sebabnya masih perlu seorang lain ditetapkan menjadi imam besar menurut peraturan Melkisedek dan yang tentang dia tidak dikatakan menurut peraturan Harun Imamat Lewi imam besar menurut peraturan Lewi tidak bisa membawa pada kesempurnaan. Sebab itu perlu ditetapkan imam besar lain yaitu Yesus menurut peraturan Melkisedek Perjanjian Baru . Buktinya Imam Besar Kayafas harus mengoyakkan jubahnya Matius melepaskan jabatannya sebagai imam besar sebab Yesus sudah tampil sebagai Imam Besar menurut ...

Ibadah Doa Malam Session I Malang

... berada dalam kelemahan daging tidak berdaya apa-apa. Paling sedikit ada macam kelemahan daging I Timotius . Tetapi Roh dengan tegas mengatakan bahwa di waktu-waktu kemudian ada orang yang akan murtad lalu mengikuti roh-roh penyesat dan ajaran setan-setanDaging tidak bisa tegas menolak ajaran-ajaran palsu sehingga kehidupan kita mudah disesatkan. Tersesat kehilangan arah yang benar. Seperti halnya rel kereta kalau arah kita sudah menyimpang sedikit saja maka selanjutnya pasti tidak akan pernah bertemu lagi untuk selama-lamanya. Sebaliknya jika ada Roh Kudus yang mengurapi dan memenuhi kita kita akan memiliki ketegasan untuk Menolak ajaran-ajaran lain ajaran palsu . Ingat Alkitab dimulai dengan kejadian Hawa yang disesatkan ular. ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.